Thursday, 3 August 2023

Pemkot Cilegon Rancang 12 Isu Strategis di RPJPD 2025-2045

 


KOTA CILEGON ( KONTAK BANTEN)  Pemerintah Kota (Pemkot) Cilegon merancang 12 isu strategis untuk kemajuan Kota Cilegon.

Hal itu tertuang dari hasil pra konsultasi publik rancangan awal Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kota Cilegon 2025-2045,

Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Cilegon, Maman Mauludin mengatakan, 12 isu strategis tersebut nantinya bakal menjadi pedoman pada 20 tahun mendatang didalam rencana pembangunan.

“RPJP Kota Cilegon 2025 sampai 2045 ini sebagai dasar kebijakan visi misi Kota Cilegon. Ini bisa menjadi acuan kita tetapi ini masih baru rancangan awal,” kata Maman usai menghadiri kegiatan tersebut di The Royale Krakatau Cilegon, Kamis, 3 Agustus 2023.

Adapun 12 isu strategis tersebut, lanjut Maman, menjamin kehidupan yang sehat bagi seluruh usia, meningkatkan kualitas pendidikan, pelayanan publik berkualitas, infrastruktur perumahan, menciptakan daya tarik melalui transformasi wajah kota, mengurangi kematian dan kerugian ekonomi yang disebabkan bencana, penumbuhan UMKM, penanggulangan banjir, pangan berkelanjutan, penumbuhan kawasan strategis, mitigasi perubahan iklim dan membangun kolaborasi pemerintahan.

“Dari 12 isu itu, memang harus ada beberapa dari OPD menyempurnakan memberikan masukan-masukan, karena  ini untuk rencana ke depan selama 20 tahun mendatang. Ini juga merupakan sinkronisasi baik pemerintah pusat, provinsi, maupun Kota Cilegon,” jelas Maman.

Lebih lanjut, Maman juga menekankan pentingnya rencana pembangunan jangka panjang, mengingat dampaknya yang signifikan bagi daerah dengan karakteristik penting, mendasar, mendesak, dan berjangka panjang. Rencana tersebut menjadi kunci penting dalam mencapai sasaran penyelenggaraan pemerintahan daerah pada masa yang akan datang.

“Pra Konsultasi Publik ini juga menjadi kesempatan berharga untuk diskusi dan konsultasi terbuka antara pemerintah dan masyarakat. Partisipasi aktif dari seluruh pemangku kepentingan diharapkan dapat memberikan sumbangsih berharga dalam perumusan RPJPD yang komprehensif dan berdaya saing,” terang Maman.

Maman juga menegaskan bahwa Pemkot Cilegon memiliki komitmen yang kuat untuk melibatkan seluruh lapisan masyarakat dalam merumuskan rencana pembangunan yang berfokus pada kesejahteraan rakyat dan kemajuan kota.

“Dengan semangat kebersamaan, Kota Cilegon siap menghadapi tantangan masa depan dan mewujudkan impian bersama menuju kota yang lebih baik di tahun-tahun mendatang,” tukasnya.

Sementara itu, Kepala Bappedalitbang Kota Cilegon Wilastri Rahayu menyampaikan, rancangan 12 isu strategis tersebut merupakan hasil dari Forum Group Discusion (FGD) yang sudah dilakukan selama tiga hari.

“RPJPD itu kewajiban semua daerah. Itu harus sinkronisasi antara pusat dengan daerah. Sebelumnya kita sudah melakukan FGD selama tiga hari, dan disitu ada narasumber dari tim ahli,” ujarnya.

Ia juga mengungkapkan, bahwa rencana pembangunan ini masih pada tahapan awal. Selanjutnya, diharapkan dapat menghasilkan perencanaan yang bisa dipertanggung jawabkan sampai 20 tahun ke depan.

“Tadi itu kita mengambil kesimpulan yang kita bahas tetapi ini baru awal nanti akan ada pembahasan lagi, sampai nanti kita bisa menghasilkan sebuah perencanaan yang benar-benar kita pertanggung jawabkan untuk generasi anak kita nanti,” ungkapnya. (*)

Share:

0 comments:

Post a Comment

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

SEGENAP CREW WWW.KONTAKBANTEN.CO.ID IDUL FITRI

SEGENAP CREW WWW.KONTAKBANTEN.CO.ID IDUL FITRI

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

MOHON MAAF LAHIR BATIN IDUL FITRI 1446 H

MOHON MAAF LAHIR BATIN IDUL FITRI 1446 H

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA 2025

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA 2025

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA

IDUL FITRI 1446 H

IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1445 H

SELAMAT IDUL FITRI 1445 H

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BANGSA HEBAT PERS KUAT HPN 2025

BANGSA HEBAT PERS KUAT HPN 2025

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

PERKIM BANTEN SELAMAT GUBERNUR BANTEN 2025

PERKIM BANTEN SELAMAT GUBERNUR BANTEN 2025

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

HPN 2025 RESOLUSI TAHUN 2025 PERS LEBIH BAIK

HPN 2025 RESOLUSI TAHUN 2025 PERS LEBIH BAIK

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

HARI PERS NASIONAL 2025 AKU BANGGA JADI INSAN PERS

HARI PERS NASIONAL 2025 AKU BANGGA JADI INSAN PERS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support