Monday 15 April 2024

Intelektual Muda Indonesia : Pilih Pemimpin Yang peduli Dengan Daerah Bukan Hanya Pencitraan

 


BANTEN ( KONTAK BANTEN) Kabupaten Serang. Menghendaki Calon Bupati yang membawa ide gagasan dalam pembangunan bukan membawa sembako untuk kepentingannya politik ...


Ide gagasan yang sehat yang berlandaskan pada niat yg tulus dalam pembangunan akan membawa kesejahteraan untuk kelangsungan pembangunan kabupaten serang kedepan...

Semua masyarakat menghendaki dan pemimpin yang mau membangun Tapi tidak melupakan peran penting dari segala unsur baik dari Masyarakat ketokohan ataupun peran Pemuda

Pada tahun pemilihan 2024 ini
Kita dihadapkan dengan pemilih kaum milenial yang ini menunjukan bahwa pemuda punya peran besar dalam menghadapi tantangan jaman dalam pembangunan kedepan

Kabupaten serang dngn letak geografis yg luas dan jangkauan 29 Kecamatan perlulah sekali dalam melakukan percepatan dalam program-program pembangunan pemerataan

Baik infrastruktur, kesehatan pendidikan ataupun pencerahan lampu PJU seluruh pelosok-pelosok desa

Karna PR pembangunan Kabupaten Serang dari segala unsur masih perlu bayak perubahan demi kabupaten serang yang jauh lebih baik lagi, dimana kabupaten serang sangat kaya baik dari segala unsur SDA maupun SDM nya..

Maka kami berharap calon pemimpin kedepan yg mempunyai nilai-nilai visioner pembangunan tersebut...


Tapi juga kami sangat mengeritik keras apabila pada momentum pilkada calon bupati hanya diperbesar pencitraan.....

Benny_Muchlisin (anak Gunung)

Ketua Umum intelektual Muda Indonesia 

No comments:

Post a Comment