Monday 29 August 2022

Putri Wapres Ma'ruf Amin Terpilih Aklamasi Pimpin Perempuan Demokrat, Mau Bongkar Kebiasaan Lama

 

Putri Wakil Presiden (Wapres), Siti Nur Azizah Ma'ruf terpilih jadi Ketum DPP Perempuan Demokrat Republik Indonesia (PDRI) periode 2022-2027, dalam Kongres II di Hotel Grand Sahid Jaya Jakarta, Minggu, 28 Agustus 2022.

TANGERANG ( KONTAK BANTEN) -Siti Nur Azizah Ma'ruf, Putri Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin resmi memimpin DPP Perempuan Demokrat Republik Indonesia (PDRI) periode 2022-2027.

Azizah terpilih secara aklamasi dalam Kongres II PDRI yang diikuti perwakilan dari 30 provinsi di Hotel Grand Sahid Jaya Jakarta, Minggu, 28 Agustus 2022, kemarin.

Setelah mendapatkan amanat ini, ia akan merumuskan gagasan dalam slogan-slogan yang sederhana dan mudah dimengerti, yakni berani, berbeda, dan berjaya.

"Meskipun sederhana semoga memberikan dampak yang komplek dalam mendukung eksistensi Partai Demokrat," imbuhnya.

Azizah juga mengajak seluruh warga PDRI untuk bersatu memenangkan Partai Demokrat dalam pemilu mendatang dengan mengubah kebiasaan-kebiasaan lama anggotanya agar menjadi lebih baik. 

"Semoga kita berani membongkar kebiasaan lama yang kurang baik, mampu membangun negeri dengan cara yang lebih kreatif dan berbeda dari biasanya, dan semoga dengan jalan itu Indonesia Berjaya," tuturnya.

Tidak lupa, Azizah juga mengucapkan terima kasih atas dukungan forum dalam kongres II yang telah memberikan mandat untuk memimpin PDRI meneruskan Titiek Budhisantoso.

"Sebenarnya untuk sampai pada posisi hari ini, bukanlah hal mudah bagi saya. Saya sempat menolak berkali-kali untuk duduk pada posisi ini," ucapnya.

Menurutnya, Partai Demokrat masih memiliki banyak perempuan tangguh yang lebih mumpuni dan senior. Namun, takdir berkata lain bahwa dirinya dipercaya menjadi Ketua Umum PDRI. Azizah menyatakan siap memimpin PDRI.

"Saya saat ini berada pada posisi yang tidak bisa mengelak. Maka, saya sebagai kader partai selalu siap dan tegak lurus terhadap kepentingan partai," jelasnya.

Azizah mengaku dirinya tidak ingin mengecewakan dukungan dan kepercayaan warga PDRI atas kesempatan yang diberikan dalam memimpin PDRI.

Share:

0 comments:

Post a Comment

UCAPAN IDUL FITRI 1445 H

UCAPAN IDUL FITRI 1445 H

DPRD BENGKULU

DPRD BENGKULU

Sekretariat DPRD Kota Cilegon

Sekretariat DPRD Kota Cilegon

PERKIM KOTA CILEGON

PERKIM KOTA CILEGON

SEKRETARIAT DPRD KOTA CILEGON

SEKRETARIAT DPRD KOTA CILEGON

Sekretariat DPRD Tangerang

Sekretariat DPRD Tangerang

DPRD KOTA SERANG

DPRD KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

segenap Crew Mohon Maaf Lahir Dan Batin

segenap Crew Mohon Maaf Lahir Dan Batin

BAPENDA PROVINSI BANTEN

BAPENDA PROVINSI BANTEN

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

DPRD SIDOARJO IDUL FITRI 1445 H

DPRD SIDOARJO IDUL FITRI 1445 H

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

PERTAMINA 2024

PERTAMINA 2024

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

SELAMAT HUT KORPRI 2023

SELAMAT HUT KORPRI 2023

KONTAK MEDIA GROUP

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BAPENDA PROVINSI BANTEN HARI PERS 2024

PEMERINTAH BANYUWANGI

PEMERINTAH BANYUWANGI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

INFO CPNS DAN PPPK 2023 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

RESOLUSI TAHUN 2024

RESOLUSI TAHUN 2024

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

PEMERINTAH SUBANG JABAR

PEMERINTAH SUBANG JABAR

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TENGAH

PEMERINTAH JAWA TENGAH

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support