Thursday, 29 June 2017

Liburan ke Ragunan, Jokowi dan Rombongan Tetap Bayar Tiket Masuk

Jokowi melihat gorila di Ragunan Foto: Biro Pers Setpre
 
Jakarta - Rupanya kunjungan Presiden Jokowi ke Taman Margasatwa Ragunan terbilang mendadak. Meski begitu, pengamanan tetap dilakukan sesuai prosedur. Jokowi beserta rombongan diketahui tetap membayar tiket masuk ke Ragunan, sama seperti pengunjung lainnya.

Jokowi didampimgi Ibu Negara Iriana serta kedua anaknya Kahiyang Ayu dan Kaesang Pangarep tiba di Taman Margasatwa Ragunan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, pukul 13.00 WIB, Kamis (29/6/2017).  Sebelumnya Kapolda Metro Jaya Irjen M Iriawan sudah mengecek lokasi sekitar pukul 09.30 WIB "Jujur, baru dikasih tau tadi pukul 09.30 WIB. Persiapan langsung pasukan datang mulai dari Setneg, Paspampres semua kita koordinasi cepat arahnya mau ke mana semua serba instan," kata Kepala Unit Taman Margasatwa Ragunan Dina Himawati saat diwawancara di lokasi.

Jokowi sendiri sudah 3 kali berkunjung ke Ragunan. Tetapi ini kali pertama Jokowi datang sebagai Presiden RI.

"(Dulu) pengamanan tidak seketat ini ya, bagaimana pun karena RI-1," ungkap Dina.

Dina tak tahu pasti berapa personel pengamanan yang masuk bersama Jokowi. Tetapi yang dia tahu bahwa semua rombongan Jokowi membayar tiket masuk.

"Saya katakan tadi, 'Pak, kami sudah menetapkan tapcash atau e-tikecting'. Beliau bilang, 'iya saya mau beli'. Sekali lagi beliau membeli saldo tiket yang Rp 50 ribu," ujar Dina.

Harga kartu tiket elektronik itu sendiri adalah Rp 10 ribu. Sehingga Jokowi membayar Rp 60.000 per kartunya.

Saldo itu kemudian terpotong untuk harga tiket masuk Ragunan sebesar Rp 4.000 untuk dewasa atau Rp 3.000 untuk anak-anak. Kemudian untuk masuk ke Pusat Pendidikan Primata Schmutzer di dalamnya dipotong lagi sebesar Rp 7.500.Selain Jokowi dan anggota keluarganya, ada pula rombongan Paspampres yang masuk. Mereka kali ini mengenakan kaus lengan panjang merah bertuliskan 'Paspampres'.

"Beli semua, untuk rombongan Pak Presiden beli. Saya juga bingung, jadi nggak enak. Tapi Paspampres bilang ini sudah SOP mereka, ya sudah saya hargai," kata Dina.
Share:

0 comments:

Post a Comment

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA 2025

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA 2025

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

BERGERAK DAN BERGERAK

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support