Wednesday, 9 October 2019

Rapimda Hanura Banten Desak Munas Dipercepat


Hanura Banten menggelar Kegiatan Rapat Pimpinan Daerah di hotel Swiss-Belin Cikande, Kabupaten Serang, Selasa (8/10/2019).
BANTEN-DPD Hanura Banten menggelar Rapat Pimpinan Daerah (Rapimda) di hotel Swiss-Belin Cikande, Kabupaten Serang, Selasa (8/10/2019).
Dalam kegiatan tersebut dihadiri  unsur Pengurus DPP, DPD Provinsi, DPC Kabupaten/Kota dan organisasi sayap partai Hanura.
Kegiatan itu membahas konsolidasi kader partai setelah pemilu, persiapan menyongsong pemilukada.
Peserta rapat mendesak Musyawarah Nasional (Munas) agar dipercepat dan meminta kesediaan Dr. Oesman Sapta untuk memimpin kembali Partai Hanura sebagai Ketua Umum periode selanjutnya.
Ketua DPD Hanura Banten Ahmad Subadri mengatakan Oso sudah tidak lagi diragukan perjuangannya untuk Hanura. Meski saat ini atau dalam Pemilu April lalu Hanura belum bernasib baik, itu bukan karena kesalahan Oso. 
Kata Badri, jika Hanura tidak ada yang merongrong, ia meyakini di Pemilu lalu Hanura pasti lebih baik. Karenanya, ia meminta Oso untuk kembali menakhodai lagi Hanura. 
"Kami menilai, duri dalam daging atau kerikil dalam sepatu di Hanura saat ini sudah terbuang dengan sendirinya. Kami yakin Hanura yang baru di bawah komando Pak Oso bisa lebih baik di masa datang.” tuturnya.
Lanjut Badri, Rapimda Hanura Banten juga membahas berbagai evaluasi langkah Hanura dalam Pemilu 2019 lalu. Penurunan jumlah kursi legislatif di DPRD Provinsi dan Kabupaten Kota, menjadi pelajaran penting untuk perjalanan Hanura mendatang.
Adanya 4 orang dewan di kabupaten dan kota serta 1 wakil Hanura di DPRD Provinsi, menurut Badri harus dijadikan modal kebangkitan di masa depan. Menurutnya, modal legislatif sudah ada, meski hanya beberapa orang perwakilan.
“Selain ajang silaturahmi, Rapimda ini harus dijadikan penyemangat agar kita bisa move on kembali. Kita tak boleh berlama-lama dalam kesedihan. Kita jangan terlalu lama murung. Kita harus cepat bangkit lagi untuk kejayaan Hanura ke depan. Tekad kita harus bulat. Tekad kita harus sama, yakni menjadikan partai ini lebih baik lagi, Arus bawah kompak dukung Pak Oso, kader Hanura tetap optimis, Hanura Banten siap move on,l , kader Hanura tetap eksis.” ucapnya.
Ia berharap DPP agar segera melakukan upaya-upaya tegas dalam mengembalikan aset-aset Hànura yang masih dikuasai orang-orang yang tidak berhak. Sehingga, langkah Hanura ke depan agar bisa kokoh dan semakin mantap.
Ia juga mengungkapkan terkait dengan Pemilukada di beberapa wilayah Kabupaten/Kota di Banten yang akan berlangsung, Hanura akan segera membuka pendaftaran calon dan melakukan proses penjaringan atau seleksi kepada para bakal calon (Balon).
Diharapkan, nantinya calon yang diusung Hanura adalah figur yang populer dan memiliki integritas serta kapabilitas yang baik sehingga bisa menjadi pemimpin daerah yg bisa menyejahterakan masyarakat.
"Bukan cuma sekedar bisa menang, setelah menang terus korupsi dan ditangkap KPK seperti yang marak terjadi akhir-akhir ini." pungkasnya.(
Share:

0 comments:

Post a Comment

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

BERGERAK DAN BERGERAK

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support