Thursday, 9 April 2020

Masyarakat Penerima Bantuan, DPRD Kota Serang Minta Pemkot Segera Pendataan



SERANG, (KB).- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Serang meminta Pemerintah Kota (Pemkot) Serang, agar segera melengkapi data penerima bantuan bagi masyarakat terdampak Covid-19. Sebab, ada tambahan anggaran untuk jaringan pengaman sosial bagi 25.000 masyarakat prasejahtera.
Anggota Komisi II DPRD Kota Serang, Rizki Kurniawan mengatakan, dengan adanya kebijakan pembatasan sosial, banyak masyarakat yang terpaksa melakukan karantina secara mandiri di rumahnya masing-masing.
“Sehingga, banyak dari masyarakat tidak memiliki pemasukan. Maka, pemerintah harus memberikan bahan pokok kebutuhan makan mereka,” katanya, Rabu (8/4/2020).
Pihaknya juga meminta kepada Dinas Sosial (Dinsos) Kota Serang, agar segera melakukan pendataan dan verifikasi terhadap masyarakat yang menerima bantuan.
“Kami meminta kepada Dinsos untuk mempercepat pendataan masyarakat tidak mampu dan masyarakat yang terdampak Covid-19, sehingga Dinsos dapat segera menyiapkan bantuan berupa bahan pokok untuk masyarakat,” ujarnya.
Anggota Komisi II lainnya Nur Agis Aulia meminta kepada Dinsos untuk dapat memperhatikan kondisi penyandang disabilitas di tengah pandemi Covid-19.
“Saya mendapat aspirasi dari teman-teman disabilitas Kota Serang, bahwa kondisi mereka sangat memprihatinkan di tengah wabah. Ada yang usaha sudah sulit mendapatkan pembeli, ada yang pijat tunanetra juga sudah tidak ada pelanggan,” ucapnya.
Menurut dia, berdasarkan hasil rapat koordinasi dengan Dinsos Kota Serang, terdapat sekitar 1.000 penyandang disabilitas yang ada di Kota Serang.
“Kurang lebih ada 1.000. Saya minta untuk kepala Dinsos, agar mendata teman-teman disabilitas yang memang perlu dibantu segera. Kalau perlu diprioritaskan dengan ada kuota khusus,” tuturnya.
Sementara, Kepala Dinsos Kota Serang Moch Poppy Nopriadi menjelaskan, pihaknya telah berkoordinasi dengan para camat dan diteruskan kepada lurah hingga pengurus RT, untuk dapat melakukan pendataan warga terdampak.
“Sehingga, minggu depan data masyarakat miskin yang terdampak Covid-19 ini sudah bisa masuk ke kami,” katanya.
Pendataan tersebut, ujar dia, akan menjadi pembanding, agar tidak ada masyarakat yang mendapatkan bantuan ganda. Sebab, jaring pengaman sosial yang telah dianggarkan ini dikhususkan bagi masyarakat prasejahtera baru terdampak Covid-19.
“Penanganan ini terpadu juga, orang yang sudah mendapatkan bantuan dari program lain, seperti Jamsosratu, PKH, dan BPNT tidak mendapatkan bantuan lagi. Artinya data itu mendorong kami, agar pemberian bantuan tepat sasaran,” ujarnya.
Mengenai bantuan bagi penyandang disabilitas, dia menuturkan, sudah menjadi salah satu prioritas dalam pemberian bantuan tersebut. Namun, dia tetap akan melakukan verifikasi terlebih dahulu.
“Baik itu disabilitas maupun mereka yang terkena PHK, insyaallah akan menjadi prioritas. Dari 1.000 penyandang disabilitas, tentu nanti akan dilakukan verifikasi terlebih dahulu,” ucapnya.
Share:

0 comments:

Post a Comment

Selamat HUT Byangkara Ke 79

Selamat HUT Byangkara Ke 79

DPRD KAB SERANG SELAMAT HUT BYANGKARA KE 79

DPRD KAB SERANG SELAMAT HUT BYANGKARA KE 79

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

BERGERAK DAN BERGERAK

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support