Thursday 1 December 2022

Lestarikan Seni Budaya Golok, DPP Perisai Banten Terima Kunjungan dari Director of Aple UNESCO C2C

 


Kota Serang ( KONTAK BANTEN)  - Pemersatu Satria (Perisai) Provinsi Banten menerima kunjungan eksekutif Director of Aple UNESCO C2C dan Ketua team golok Banten di Kaloran Desa, Kota Serang, Rabu (30/11).

Kedatangan Ketua golok Banten dan ketua golok pusaka Indonesia ini bermaksud untuk melihat benda-benda pusaka yang ada di padepokan Perisai Banten yang beralamat di kaloran desa di kediaman Tubagus Rachmat Raidi.

Kunjungan ini dilakukan dalam rangka menindaklanjuti perkembangan hasil seminar internasional Golok Banten agar dapat diakui di organisasi UNESCO.

Diketahui barang-barang pusaka ini adalah peninggalan dari Alm Tubagus Rachmat Raidi yang sekarang dirawat oleh anak-anaknya yaitu Tubagus Ade Rachmadi dan Tubagus Bangbang Rachwani yang juga sebagai salah satu Pembina dan ketua harian dari Ormas Perisai Banten.


“Kami selaku keluarga besar Perisai Banten mengucapkan terima kasih kepada bapak prof DR Ignasius Dwi Atmana Sutapa M.SC selaku eksekutif Director of Aple UNESCO C2C, Ketua team golok Banten AKBP DR H Agus rasyid.SH., MH serta team Ahli golok pusaka Indonesia yang akrab di sapa Ki Kumbang yang sudah bersedia datang ke kediaman kami, " kata Tubagus Ade Rachmadi.

Ditemui di tempat yang sama, Ketua umum Perisai Banten Ki Banteng turut mengucapkan terima kasih kepada Kapolda Banten.

"Terimakasih kepada bapak Kapolda Banten yang sekaligus sudah kami anggap sebagai keluarga, selaku orang tua kami, yang dengan senantiasa mensupport dan memberikan dukungan terhadap Seni Budaya Golok Banten. Sejarah mencatat, di tahun dan pada kesempatan kali ini kami lebih mengenal sosok Jenderal di institusi Polri yang juga telah peduli terhadap Seni Budaya Golok Banten, sebab dalam hal ini juga Kapolda Banten adalah merupakan Pembina di Pelestari Golok Banten, " kata Ki Banteng selaku ketua umum Pemersatu Satria Banten (Perisai Banten).

Lanjutnya, "Kami pastikan bahwa seluruh pemerhati dan pecinta golok Banten sangat mengapresiasi atas upaya maksimal dari Kapolda Banten Irjen Pol Rudy H Nugroho dan juga AKBP Agus Rasyid, " ucap Ketua umum Perisai Banten

Ia berharap dengan dukungan dari Polda Banten dan pemerintah Banten bisa membawa golok ke mata dunia dan tercatat sebagai golok warisan Indonesia.

"Perisai Banten sejatinya akan terus mengadakan edukasi bagi masyarakat dan pelajar yang ada di provinsi Banten dengan cara museum go to school yang insya Allah akan kita programkan dan dalam waktu dekat ini terlaksana. Semoga program ini dapat membantu masyarakat dan para pelajar mengenal golok pusaka peninggalan para pejuang dan mahir dalam memainkannya, " tutup Ki Banteng.

Share:

0 comments:

Post a Comment

UCAPAN IDUL FITRI 1445 H

UCAPAN IDUL FITRI 1445 H

DPRD BENGKULU

DPRD BENGKULU

Sekretariat DPRD Kota Cilegon

Sekretariat DPRD Kota Cilegon

PERKIM KOTA CILEGON

PERKIM KOTA CILEGON

SEKRETARIAT DPRD KOTA CILEGON

SEKRETARIAT DPRD KOTA CILEGON

Sekretariat DPRD Tangerang

Sekretariat DPRD Tangerang

DPRD KOTA SERANG

DPRD KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

segenap Crew Mohon Maaf Lahir Dan Batin

segenap Crew Mohon Maaf Lahir Dan Batin

BAPENDA PROVINSI BANTEN

BAPENDA PROVINSI BANTEN

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

DPRD SIDOARJO IDUL FITRI 1445 H

DPRD SIDOARJO IDUL FITRI 1445 H

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

PERTAMINA 2024

PERTAMINA 2024

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

SELAMAT HUT KORPRI 2023

SELAMAT HUT KORPRI 2023

KONTAK MEDIA GROUP

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BAPENDA PROVINSI BANTEN HARI PERS 2024

PEMERINTAH BANYUWANGI

PEMERINTAH BANYUWANGI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

INFO CPNS DAN PPPK 2023 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

RESOLUSI TAHUN 2024

RESOLUSI TAHUN 2024

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

PEMERINTAH SUBANG JABAR

PEMERINTAH SUBANG JABAR

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TENGAH

PEMERINTAH JAWA TENGAH

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support