Wednesday 11 January 2023

Pasca Pengurangan Ribuan Karyawan Nikomas, Pemprov Banten Ambil Sikap Ini

 


SERANG ( KONTAK BANTEN)  – Pemprov Banten mendorong pihak BPJS Ketenagakerjaan, untuk ikut berperan dalam mengantisipasi terjadinya lonjakan pengangguran seusai PT Nikomas Gemilang membuka lowongan pengunduran diri sukarela bagi 1.600 karyawan, karena kondisi keuangan perusahaan sudah tidak memungkinkan lagi untuk mempekerjakan mereka.

Kepala Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi (Disnakertrans) Provinsi Banten, Septo Kalnadi mengatakan, salah satu solusi agar tidak terjadi lonjakan pengangguran akibat dari kebijakan PT Nikomas itu, melalui Kerjasama dengan BPJS Ketenagakerjaan.

“Nanti kan ada pelatihan peningkatan skill bagi karyawan. Tapi, pelatihan itu hanya bagi karyawan yang terdaftar saja, yang membayar premi setiap bulannya,” kata Septo, saat dikonfirmasi, Rabu, (11/1/2023).

Lanjut Septo, meskipun secara teknis kondisi itu merupakan kewenangan dari Pemerintah Daerah setempat, dalam hal ini Disnaker Kabupaten Serang.

“Itu kewenangannya ada di Disnaker Kabupaten Serang,” pungkasnya.

Untuk diketahui, hari ini PT Nikomas Gemilang sedang membuka lowongan pengunduran diri bagi ribuan karyawannya. Pembukaan lowongan itu hanya dilakukan selama satu hari ini saja.

Humas PT Nikomas Gemilang, Danang Widi mengatakan, kondisi perusahaan sudah mulai mengalami kesulitan sejak kuartal ketiga tahun 2022.

Sejak itu, perusahaan terus bertahan dengan harapan pada kuartal pertama tahun 2023 ini ada perbaikan. Namun yang terjadi justru semakin memburuk, karena jumlah produksi kita semakin menurun.

“Produksi kita kan 100 persen ekspor, terutama ke negara di bagian Eropa. Sementara jumlah orderan alas kaki mengalami penurunan dari beberapa negara di Eropa akibat dari resesi dunia, inflasi, harga bahan bakar, serta perang Ukraina dan Rusia,” tambahnya.

Kendati demikian, sebelum membuka pengunduran diri sukarela besar-besaran, PT Nikomas Gemilang sudah melakukan upaya agar tidak terjadinya pengunduran diri pada 53.400 karyawannya.

Upaya tersebut yakni, perusahaan sudah tidak membuka rekrutmen, tidak melakukan lembur, tidak ada cuti, sudah melakukan pengurangan jam kerja dan sudah memberlakukan cuti khusus.

“Tapi tetap saja tidak ketolong, tetap harus ada pengunduran diri,” ucap Danang.

Danang mengatakan, pihaknya juga telah berdiskusi dengan serikat pekerja dan stakeholder pemerintah terkait keputusan pembukaan pengunduran diri sukarela tersebut, sehingga tidak ada protes dari para karyawan.

“Sejauh ini, kita selalu berdiskusi dengan serikat, stakeholder pemerintah seperti Disnaker jadi alhamdulillah sampai saat ini tidak ada yang protes karena kita selalu menjelaskan ini bukan kemauan perusahaan terus juga kita sudah mencoba agar semua bisa bekerja seperti jam kerja dipotong, gaji 70 persen, tetap digaji walau kerja 3 hari dan itu sudah diterapkan semuanya selama 3 bulan,” jelas Danang.

Pj Gubernur Banten Al Muktabar mengungkapkan, kondisi dunia usaha yang sedang mengalami kesusahan itu merupakan fenomena global, tidak hanya terjadi di Provinsi Banten.

Namun demikian, Al memastikan kondisi itu tidak akan mengganggu seluruh agenda pembangunan yang akan dilaksanakan pada tahun 2023 ini.

“Kita sedang petakan bersama seluruh stackholder terkait penanganan ketenagakerjaan itu. Saya juga secara inten melakukan komunikasi dengan para pelaku dunia usaha yang ada di Banten,” ungkap Al.

Al juga mengapresiasi atas segala langkah yang dilakukan PT Nikomas itu, meskipun kondisi seperti ini tidak kita inginkan semua.

Namun langkah yang baik, humanis yang ditawarkan oleh PT Nikomas itu, setidaknya mengurangi potensi terjadinya konflik horizontal.

“Kita juga terus melakukan komunikasi, karena ini merupakan fenomena global yang saat ini memang kondisinya sedang kurang baik,” ujarnya.

Al berharap, kondisi perekonomian di Banten tetap terjaga dengan baik, begitu juga pada sector ketenagakerjaannya. Ini dibutuhkan suatu pendekatan yang komperhensif dan terintegrasi dengan OPD terkait.

Apalagi kondisi investasi di Banten saat ini sudah cukup baik, bahkan melebihi dari target.

“Kita berharap Provinsi Banten secara umum bisa tetap stabil dalam aspek tatanan pemerintahan dan kehidupan,” pungkasnya.
Share:

0 comments:

Post a Comment

UCAPAN IDUL FITRI 1445 H

UCAPAN IDUL FITRI 1445 H

DPRD BENGKULU

DPRD BENGKULU

Sekretariat DPRD Kota Cilegon

Sekretariat DPRD Kota Cilegon

PERKIM KOTA CILEGON

PERKIM KOTA CILEGON

SEKRETARIAT DPRD KOTA CILEGON

SEKRETARIAT DPRD KOTA CILEGON

Sekretariat DPRD Tangerang

Sekretariat DPRD Tangerang

DPRD KOTA SERANG

DPRD KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

segenap Crew Mohon Maaf Lahir Dan Batin

segenap Crew Mohon Maaf Lahir Dan Batin

BAPENDA PROVINSI BANTEN

BAPENDA PROVINSI BANTEN

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

DPRD SIDOARJO IDUL FITRI 1445 H

DPRD SIDOARJO IDUL FITRI 1445 H

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

PERTAMINA 2024

PERTAMINA 2024

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

SELAMAT HUT KORPRI 2023

SELAMAT HUT KORPRI 2023

KONTAK MEDIA GROUP

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BAPENDA PROVINSI BANTEN HARI PERS 2024

PEMERINTAH BANYUWANGI

PEMERINTAH BANYUWANGI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

INFO CPNS DAN PPPK 2023 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

RESOLUSI TAHUN 2024

RESOLUSI TAHUN 2024

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

PEMERINTAH SUBANG JABAR

PEMERINTAH SUBANG JABAR

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TENGAH

PEMERINTAH JAWA TENGAH

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support