Monday 6 May 2024

Peringati Hari Pers Internasional, 57 Pemimpin Redaksi di Indonesia Deklarasi

 

 

JAKARTA ( KONTAK BANTEN)  Sebanyak 57 pimpinan redaksi di Indonesia deklarasi ICEC (Indonesia Chief Editors Club) atau Perhimpunan Pimpinan Redaksi Indonesia saat momen peringatan Hari Pers Internasional, 3 Mei.

ICEC ini sebagai wadah koordinasi untuk bertukar ide dan juga keahlian dalam memimpin serta mengelola media. Tak hanya itu juga guna membangun redaksi yang dapat berpihak terhadap kepentingan publik.

ICEC dapat mewujudkan profesionalitas Pemred yang mengedepankan pemberitaan dengan mengutamakan kebenaran fakta dan data. Perhimpunan tersebut juga bisa menjadi forum silaturahmi untuk menegakan independensi redaksi.

“Kami menyatakan deklarasi Perhimpunan Pimpinan Redaksi Indonesia. Mengenai bentuk organisasi dan juga prinsip penyelenggaraan ICEC segera dibahas dalam waktu sesingkat-singkatnya,” ujar Rosniawanti, Pemred Bentara Timur yang membacakan rekreasi.

Deklarasi ICEC dilaksanakan di Hotel Zuri Palembang bersama 7 pimred secara offline, sedangkan sisanya mengikuti melalui online. Pembentukan ICEC ini merupakan kado Hari Pers Internasional.

Visi misi ICEC, menurut Rosna, Media  mempunyai kemampuan melakukan fungsi kontrol sosial serta menyuarakan suara rakyat untuk kepentingan publik.

Pemred memiliki kebijakan dalam menentukan arah pemberitaan. Sehingga dapat mengutamakan kepentingan publik untuk mewujudkan kesejahteraan masyarakat.

ICEC hadir untuk mewadahi pimpinan redaksi dalam bertukar ide dan juga keahlian untuk mengelola redaksi. Hal ini tentunya dapat mewujudkan kepentingan publik tanpa ada intervensi pihak mana pun untuk mengungkap kebenaran.

“ICEC didirikan guna memfasilitasi koordinasi antar Pemred. Tujuannya mengawal kepentingan publik untuk menuju independensi media,” kata Rosna.

Untuk itu, Rosna menegaskan ICEC terbuka untuk seluruh Pemred aktif. Untuk itu, ia mengajak para pimpinan redaksi yang belum bergabung dapat ikut menjadi bagian dari ICEC.

Hari Pers Internasional 3 Mei

PBB menerapkan 3 Mei merupakan Hari Kebebasan Pers Sedunia. Hari Pers Internasional ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran tentang pentingnya kebebasan pers. Hal itu tertulis pada Pasal 19 Pernyataan Umum Hak Asasi Manusia 1948. Pada tahun ini, hari pers sedunia 2024 diperingati dengan tema pentingnya jurnalisme dan juga kebebasan berekspresi untuk kontek krisis global.

Share:

0 comments:

Post a Comment

UCAPAN IDUL FITRI 1445 H

UCAPAN IDUL FITRI 1445 H

DPRD BENGKULU

DPRD BENGKULU

Sekretariat DPRD Kota Cilegon

Sekretariat DPRD Kota Cilegon

PERKIM KOTA CILEGON

PERKIM KOTA CILEGON

SEKRETARIAT DPRD KOTA CILEGON

SEKRETARIAT DPRD KOTA CILEGON

Sekretariat DPRD Tangerang

Sekretariat DPRD Tangerang

DPRD KOTA SERANG

DPRD KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

segenap Crew Mohon Maaf Lahir Dan Batin

segenap Crew Mohon Maaf Lahir Dan Batin

BAPENDA PROVINSI BANTEN

BAPENDA PROVINSI BANTEN

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

DPRD SIDOARJO IDUL FITRI 1445 H

DPRD SIDOARJO IDUL FITRI 1445 H

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

PERTAMINA 2024

PERTAMINA 2024

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

SELAMAT HUT KORPRI 2023

SELAMAT HUT KORPRI 2023

KONTAK MEDIA GROUP

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BAPENDA PROVINSI BANTEN HARI PERS 2024

PEMERINTAH BANYUWANGI

PEMERINTAH BANYUWANGI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

INFO CPNS DAN PPPK 2023 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

RESOLUSI TAHUN 2024

RESOLUSI TAHUN 2024

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

PEMERINTAH SUBANG JABAR

PEMERINTAH SUBANG JABAR

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TENGAH

PEMERINTAH JAWA TENGAH

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support