Tuesday 7 March 2017

Jakarta Banjir, Soni: Normalisasi Sungai Harus Dilanjutkan

Jakarta-Hujan deras yang mengguyur Jakarta, Selasa (7/3/2017) sore hingga malam hari membuat beberapa wilayah kembali Berdatergenang.Berdasarkan data Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), hingga Rabu (8/3/2017) pukul 07:00, sedikitnya terdapat 24 RW, 8 Kelurahan, 7 Kecamatan di Jakarta Selaran dan Jakarta Timur terendam banjir.Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, Sumarsono mengatakan Pemprov sebenarnya sudah mengantisipasi terkait dengan curah hujan yang tinggi. Meski masih terdapat beberapa wilayah yang terdampak banjir, namun jika dibandingkan daerah lain, Jakarta masih lebih baik. Bahkan Sumarsono enggan menyebutnya sebagai banjir, ia lebih memilih menyebutnya genangan.“Sudah saya bilang hati-hati bulan Januari, Februari dan Maret. Intensitas hujan tinggi. Kita sudah diingatkan sejak awal. Ini karena curah hujan sangat tinggi bencana banjir di mana-mana. Alhamdulilah di Jakarta sesungguhnya (hanya) genangan air,” ujarnya di Balaikota Jakarta, Rabu (8/3/2017).Terkait ketinggian air yang mencapai 1,5 meter dan merendam pemukiman, Soni, sapaan Sumarsono mengatakan ketinggian air itu tidak bertahan lama dan surut lebih cepat.“Soal ketinggian nya 1,5 meter, tapi kan nggak menginap. Nggak seperti dulu di semua wilayah,” tandas Soni.Soni menilai banjir yang masih menggenangi beberapa wilayah itu dikarenakan program normalisasi baru berjalan 40 persen. Meski demikian, Soni menilai berdampak positif dalam mengurangi titik banjir.“Ada beberapa hal yang belum selesai. Target normalisasi sungai itu baru 40 persen, belum 100 persen. Sudah 40 persen hasilnya sudah terasa apalagi sampai 100 persen,” imbuh Soni.Direktorat Jenderal Otonomi Daerah, Kementerian Dalam Negeri ini menyatakan normalisasi sungai di Jakarta harus dilanjutkan jika ingin terbebas dari banjir. Dikatakan Soni, penuntasan program normalisasi menjadi tugas Gubernur Jakarta periode berikutnya.“Lalu siapa yang meneruskan supaya jadi 100 persen? Ya siapapun kepala daerahnya, kalau nggak ya nggak ada solusinya. Makanya normalisasi sungai dalam menanggulangi banjir harus lanjut kalau mau solusi lebih baik untuk Jakarta,” pungkas Soni.
Share:

0 comments:

Post a Comment

Minat Klik - PT Anugrah Cahaya PlaponPVC

UCAPAN IDUL ADHA 1445 H

UCAPAN IDUL ADHA 1445 H

HUT BYANGKARA ADHA PEMERINTAH BENGKULU

HUT BYANGKARA ADHA PEMERINTAH BENGKULU

BAPENDA BANTEN IDUL ADHA 1445 H

BAPENDA BANTEN IDUL ADHA 1445 H

PEMRINTAH BENGKULU HUT BENGKULU

PEMRINTAH BENGKULU HUT BENGKULU

IDUL ADHA 1445 H

IDUL ADHA 1445 H

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

PERKIM KOTA CILEGON IDUL ADHA 1445 H

PERKIM KOTA CILEGON IDUL ADHA 1445 H

BAPENDA PROVINSI BANTEN

BAPENDA PROVINSI BANTEN

IDUL ADHA 1445 H

IDUL ADHA 1445 H

Idul Adha 1445 H

Idul Adha 1445 H

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BAPENDA PROVINSI BANTEN HARI PERS 2024

PEMERINTAH BANYUWANGI

PEMERINTAH BANYUWANGI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

INFO CPNS DAN PPPK 2023 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

RESOLUSI TAHUN 2024

RESOLUSI TAHUN 2024

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

PEMERINTAH SUBANG JABAR

PEMERINTAH SUBANG JABAR

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TENGAH

PEMERINTAH JAWA TENGAH

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support