Monday 13 June 2022

Berita Duka, Anggota DPRD Banten Syihabudin Sidik Tutup Usia

 


 SERANG ( Kontak Banten ) —Kabar duka datang dari DPRD Provinsi Banten. Salah satu  anggota DPRD Provinsi Banten Syihabudin Sidik meninggal dunia, Senin (13/6/2022). Politisi Fraksi Partai Gerindra Daerah Pemilihan (Dapil) Cilegon ini wafat sekira pukul 06.07 WIB di  Rumah Sakit Krakatau Medika alias RSKM Cilegon.

Almarhum yang dikenal sebagai tokoh sosial dan politik ini menghembuskan nafas terakhirnya setelah menjalani perawatan sejak tiga hari lalu. “Almarhum diketahui mengalami gagal ginjal sejak sekitar tujuh bulan lalu, dan baru masuk ke ICU (RSKM) tiga hari lalu untuk perawatan,” ungkap Wakil Ketua I DPRD Cilegon, Hasbi Sidik, adik kandung almarhum.

Almarhum Syihabudin Sidik dikenal piawai di kancah politik dan sosial kemasyarakatan. Ia juga dikenal luas banyak tokoh dan kalangan di  Kota  Cilegon. Hal tersebut terbukti dengan kiprahnya yakni selama tiga periode berturut-berturut menjabat sebagai Anggota DPRD Cilegon dari dapil Citangkil-Ciwandan meski berangkat dengan tiga  partai politik  yang berbeda-beda.

Ia menjabat sebagai wakil rakyat menggunakan Partai Masyumi pada 1999-2004, Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) pada 2004-2009 dan Partai Kebangkitan Nasional Ulama (PKNU) pada 2009-2014 sebelum akhirnya resmi terpilih sebagai  Anggota DPRD Provinsi Banten  periode 2019-2024 melalui partai Gerindra.

“Kakak saya adalah guru saya, selama ini dialah yang mendidik saya. Almarhum adalah sosok yang bergerak di sosial dan kemasyarakatan, seperti hari ini saja, semula beliau berencana akan menghadiri pelepasan siswa sekolah  Madrasayah  Ibtidaiyah SMA Al Khairiyah 1 Cilegon, cuma Allah SWT memanggilnya lebih awal,” kata Hasbi.“Sebagai manusia biasa, beliau tentu tak luput pula dari kesalahan yang disengaja maupun tidak. Maka atas nama keluarga, kami memohon dibukakan pintu maaf selebar-lebarnya baginya, mengingat almarhum dikenal sosok yang humoris dan suka bercanda,” imbuhnya.

 Jenazah  almarhum Syihabudin Sidik dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) di Lingkungan Penauan, Kelurahan Kubangsari, Kecamatan Ciwandan pada pukul 14.00 WIB siang. (dm/net)

Share:

0 comments:

Post a Comment

UCAPAN IDUL FITRI 1445 H

UCAPAN IDUL FITRI 1445 H

DPRD BENGKULU

DPRD BENGKULU

Sekretariat DPRD Kota Cilegon

Sekretariat DPRD Kota Cilegon

PERKIM KOTA CILEGON

PERKIM KOTA CILEGON

SEKRETARIAT DPRD KOTA CILEGON

SEKRETARIAT DPRD KOTA CILEGON

Sekretariat DPRD Tangerang

Sekretariat DPRD Tangerang

DPRD KOTA SERANG

DPRD KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

segenap Crew Mohon Maaf Lahir Dan Batin

segenap Crew Mohon Maaf Lahir Dan Batin

BAPENDA PROVINSI BANTEN

BAPENDA PROVINSI BANTEN

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

DPRD SIDOARJO IDUL FITRI 1445 H

DPRD SIDOARJO IDUL FITRI 1445 H

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

PERTAMINA 2024

PERTAMINA 2024

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

SELAMAT HUT KORPRI 2023

SELAMAT HUT KORPRI 2023

KONTAK MEDIA GROUP

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BAPENDA PROVINSI BANTEN HARI PERS 2024

PEMERINTAH BANYUWANGI

PEMERINTAH BANYUWANGI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

INFO CPNS DAN PPPK 2023 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

RESOLUSI TAHUN 2024

RESOLUSI TAHUN 2024

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

PEMERINTAH SUBANG JABAR

PEMERINTAH SUBANG JABAR

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TENGAH

PEMERINTAH JAWA TENGAH

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support