Saturday, 1 July 2023

Polres Serang Gelar Apel HUT Bhayangkara ke-77 di Kramatwatu

 


SERANG (KONTAK BANTEN) – Kepolisian Resor (Polres) Serang bersama unsur Forum Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Serang menggelar upacara Hari Bhayangkara Ke-77 di Alun-alun Keramatwatu Kabupaten Serang, Sabtu (1/7/2023).

Selain diikuti Pejabat Utama Polres Serang, upacara yang dipimpin Kompol Andi Kurniawan dengan komandan upacara Ipda Muhamad Aqlizar Akbar Saidi juga diikuti Kepala Kejari Serang.

Juga hadir Kepala Kesbangpol dan Satpol-PP Pemkab Serang, personil Kodim 0602, Danramil Kramatwatu serta personil Polres Serang dari berbagai Satuan.

Kapolres Serang AKBP Yudha Satria dalam amanatnya yang dibacakan Kompol Andi Kurniawan menyampaikan ucapan terimakasih dan penghargaan setinggi-tingginya atas kerja keras, pengabdian, pengorbanan dan perjuangan seluruh personil polri, yang berdinas di daerah operasi.

“Ucapan terimakasih juga saya sampaikan kepada personil Bhabinkamtibmas, tenaga kesehatan Polri, anggota Bhayangkari dan keluarga besar Polri dalam mendukung setiap kebijakan pemerintah dan mewujudkan program transformasi menuju polri yang Presisi,” kata Kapolres.

Yudha Satria juga menyampaikan terimakasih juga kepada stakeholder, tokoh agama, tokoh masyarakat dan instansi terkait yang sudah mendukung Polri khususnya Polres Serang selama ini, dalam mewujudkan wilayah kabupaten yang berkah.

Dalam momen HUT Bhayangkara ini, Kapolres mengajak kepada seluruh yang hadir untuk mendoakan untuk para pahlawan yang gugur dalam berbagai penugasan dalam menjaga NKRI.

“Semoga para pahlawan diberikan tempat yang mulia di sisi Allah SWT. tidak lupa juga kita do’akan seluruh personil polri beserta segenap keluarga semoga senantiasa diberikan kesehatan dan keselamatan.

Kapolres mengatakan peringatan HUT Bhayangkara ke 77 tahun 2023 yang bertemakan Polri Presisi Untuk Negeri Pemilu Damai Menuju Indonesia Maju* merupakan komitmen bersama segenap anggota Polri dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara, serta mendukung segala program pemerintah dalam rangka meningkatkan perekonomian, pertumbuhan serta Kondusifitas negara Indonesia menjelang tahun politik 2024.

“Saya mengajak kepada seluruh personil Polri serta hadirin untuk mewujudkan harapan dan instruksi Presiden yaitu mendukung kebijakan pemerintah dalam menjaga iklim investasi di provinsi Kalimantan tengah supaya pembangunan dan pertumbuhan ekonomi masyarakat dapat meningkatkan dengan baik.

Hindari polarisasi identitas menjelang tahun politik pada pemilu 2024 yang dapat memecah belah persatuan dan kesatuan.

Menguasai teknologi mutahir dalam menghadapi ancaman terhadap kepentingan masyarakat, bangsa dan negara yang semakin kompleks.

“Kepada anggota Polri agar tidak lengah menjalani tugas pokok dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, menegakan hukum dan memberikan perlindungan, pengayoman dan pelayanan masyarakat,” tandasnya.
Share:

0 comments:

Post a Comment

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

SEGENAP CREW WWW.KONTAKBANTEN.CO.ID IDUL FITRI

SEGENAP CREW WWW.KONTAKBANTEN.CO.ID IDUL FITRI

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

MOHON MAAF LAHIR BATIN IDUL FITRI 1446 H

MOHON MAAF LAHIR BATIN IDUL FITRI 1446 H

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA 2025

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA 2025

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA

IDUL FITRI 1446 H

IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1445 H

SELAMAT IDUL FITRI 1445 H

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BANGSA HEBAT PERS KUAT HPN 2025

BANGSA HEBAT PERS KUAT HPN 2025

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

PERKIM BANTEN SELAMAT GUBERNUR BANTEN 2025

PERKIM BANTEN SELAMAT GUBERNUR BANTEN 2025

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

HPN 2025 RESOLUSI TAHUN 2025 PERS LEBIH BAIK

HPN 2025 RESOLUSI TAHUN 2025 PERS LEBIH BAIK

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

HARI PERS NASIONAL 2025 AKU BANGGA JADI INSAN PERS

HARI PERS NASIONAL 2025 AKU BANGGA JADI INSAN PERS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support