Wednesday, 1 February 2017

Dalam Distribusi Logistik, Panwaslu Deteksi 2 Zona Rawan

PANDEGLANG, (KB).-andeglang mendeteksi dua zona yang memiliki kerawanan dalam pendistribusian logistik Pemilihan Langsung Kepala Daerah (Pilkada) Banten 2017. Sebab, kedua zona itu sulit dilalui kendaraan, terutama musim penghujan. "Pemetaan sudah kami lakukan terkait penyaluran logistik. Dari pemetaan itu, ada dua zona yang rawan yakni zona 5 dan 6. Sebab, daerah tersebut sulit dilalui kendaraan, terutama saat musim hujan. Sehingga, bisa menghambat pelaksanaan pilgub," kata Ketua Panwaslu Kabupaten Pandeglang, Nana Subana, ditemui di kantornya, Selasa (31/1/2017).Selain dua zona tersebut, menurut dia, ada sebagian kecamatan di zona 4 yang jalannya sulit dilalui. Untuk itu, pihaknya sudah melakukan koordinasi dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pandeglang."Kami terus melakukan koordinasi dengan semua pihak agar pemilihan gubernur nanti bisa berjalan lancar," tuturnya. Untuk meminimalisasi pelanggaran, kata Nana, pihaknya juga melakukan koordinasi dengan anggota Sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu) dari kepolisian maupun kejaksaan. "Kami mengumpulkan Gakkumdu, keterkaitan dugaan kami soal banyaknya pelanggaran yang bisa saja terjadi jelang pemilihan. Mengingat prediksi Panwaslu, akan banyak laporan yang terjadi di sisa masa kampanye," kata Nana.Meski sejauh ini, kata dia, angka pelanggaran yang didapat Panwaslu tergolong rendah. Namun, kata dia, tidak menutup kemungkinan akan semakin memanas jelas masa kampanye berakhir. "Jelang pencoblosan, biasanya potensi pelanggaran semakin meningkat," katanya.Selain itu, pertemuan yang digelar juga untuk meningkatkan konsolidasi antar lembaga. Sebab dalam aturannya sekarang, setiap laporan yang diterima oleh Panwaslu, penyidik kepolisian dan kejaksaan juga harus ikut turun. Bahkan lebih dari itu, saat ini unsur yang ada di dalam Gakkumdu juga bisa langsung terlibat dalam proses pelanggaran pemilu."Tadi rapat Gakkumdu, kami hanya koordinasi secara kelembagaan, bahwa setiap hal yang dilakukan Panwas, penyidik kepolisian dan kejaksaan harus turun, tidak seperti dulu. Dulu, Panwas bekerja sendiri selama 5 hari. Proses pelanggaran yang ditangani oleh Gakkumdu, berkaitan dengan unsur pidana pemilu, seperti money politics dan intimidasi," ucapnya.
Pelanggaran APK
Nana menyebutkan, hingga saat ini pihaknya telah menangani 8 kasus pelanggaran yang didominasi oleh laporan pelanggaran Alat Peraga Kampanye (APK). Selama 15 hari jelang pencoblosan, Panwaslu akan mengintensifkan pengamanan, terutama berkaitan dengan persoalan distribusi logistik yang akan dimulai 6 Februari mendatang. "Ketaatan pihak penyelenggara di tingkat bawah menjadi perhatian khusus rekan-rekan pengawas. Karena seringkali, KPPS (Kelompok Panitia Pemungutan Suara), kurang cermat," ucapnya. Sementara itu Ketua KPU Pandeglang Ahmad Suja'i mengatakan, dalam penyaluran logistik tersebut akan dilakukan dari zona enam terlebih dahulu. Hal tersebut dilakukan untuk mengantisipasi cuaca yang saat ini terjadi."Kami juga merencanakan dari wilayah yang jauh terlebih dahulu, apalagi mengingat cuaca saat ini sering mengalami hujan. Karena, memang jalan di wilayah selatan Pandeglang ketika hujan akan sulit dilalui, dan itu harus kami antisipasi," katanya
Share:

0 comments:

Post a Comment

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG HUT RI KE 78

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG HUT RI KE 78

PERTAMINA 2023

PERTAMINA 2023

PT ANUGRAH CAHAYA PLAPON PVC Mau Cari di SINI ! KLIK

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

Segenap Redaksi Koran Kontak Banten HUT RI KE 78

Segenap Redaksi Koran Kontak Banten HUT RI KE 78

DPRD PROVINSI BANTEN HUT RI KE 78

DPRD PROVINSI BANTEN HUT RI KE 78

PEMKAB LEBAK HUT RI KE 78

PEMKAB LEBAK HUT RI KE 78
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG

KONTAK MEDIA GROUP

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BAPENDA TANGERANG

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1444 H

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1444 H

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

INFO CPNS DAN PPPK 2023 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

RESOLUSI TAHUN 2023

RESOLUSI TAHUN 2023

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANNG BYANGKARA KE 77

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANNG BYANGKARA KE 77

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

LIBUR NASIONAL 2023

LIBUR NASIONAL 2023

HUT KOTA CILEGON KE 24

HUT KOTA CILEGON KE 24

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Selamat Hari Buruh Internasional 2023

Selamat Hari Buruh Internasional 2023

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

DINAS SOSIAL KOTA CILEGON

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support