Saturday, 18 February 2017

Manfaat Luar Biasa Kecipir untuk Kesehatan

 
Pernahkah Anda mendengar tentang sayur bernama Kecipir? Kecipir termasuk jenis polong-polongan yang mirip dengan buncis dan kacang panjang, karena memiliki  pohon yang merambat. Kecipir memiliki sebutan yang berbeda di beberapa wilayah, yakni : cipir (Jawa), Kceper (Madura), kacang belimbing (Sumatera), jaat (Sunda), botor (Ambon), kelongkang (Bali) dan lainnya. Sayur kecipir muda biasanya dijadikan lalapan, sayur urap, tumis atau sayuran berkuah lainnya. Meskipun sayuran yang satu ini terlihat kurang populer dibandingkan dengan sayuran lainnya, namun jangan pernah memandang sebelah mata, karena didalamnya mengandung nutrisi  tinggi yang sangat bermanfaat bagi kesehatan.

Kandungan Nutrisi Kecipir

Meskipun terlihat sepele, namun jangan pernah  meremehkan kecipir, karena didalamnya terdapat kandungan nutrisi, antara lain : Vitamin A, Vitamin C, asam folat, niacin, riboflavin, thiamin, protein, lemak, kalsium, fosfor, kalium, mangan, zink, dan lainnnya.

Manfaat luar biasa Kecipir bagi kesehatan

Beragam kandungan nutrisi yang terdapat dalam kecipir membuatnya sangat bagus untuk kesehatan. Adapun manfaatnya, antara lain :

1.    Meningkatkan kekebalan tubuh

Dalam kecipir terdapat kandungan Antioksidan alami yang bermanfaat menangkal radikal bebas penyebab berbagai masalah kesehatan.

2.    Menyehatkan mata

Kandungaan vitamin A dan thiamin dalam kecipir sangat bagus untuk menjaga kesehatan mata dan membuat pandangan mata lebih jernih.

3.    Bagus untuk ibu hamil dan menyusui

Kandungan asam folat, vitamin dan mineral penting yang tinggi dalam kecipir sangat bagus untuk menjaga kesehatan ibu hamil dan menyusui.

4.    Menyehatkan tulang

Kecipir mengandung kalsium dan kalium yang sangat bermanfaat menjaga kepadatan tulang dan gigi  serta mencegah masalah yang berkaitan tulang.

5.    Mencegah anemia atau kurang darah

Kandungan zink atau seng dalam kecipir sangat bermanfaat untuk mencegah dan menyembuhkan penyakit anemia atau kurang darah.

6.    Menjaga kesehatan kardiovaskular

Kandungaan Thianin dalam kecipir sangat bagus untuk membantu fungsi sistem kardiovaskular (jantung dan pembuluh darah).

7.    Turunkan kolesterol jahat dan tingkatkan kolesterol baik

Dalam kecipir terdapat kandungan asam lemak tak jenuh, yakni asam linolenat yang berkhasiat menurunkan kadar kolesterol jahat dan meningkatkan kolesterol baik.

Selain yang disebutkan diatas, masih banyak manfaat yang lainnya. Setelah membaca penjelasan artikel yang berjudul Manfaat luar biasa kecipir bagi kesehatan diatas dapat  bermanfaat bagi kita semua.
Share:

0 comments:

Post a Comment

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG HUT RI KE 78

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG HUT RI KE 78

PERTAMINA 2023

PERTAMINA 2023

PT ANUGRAH CAHAYA PLAPON PVC Mau Cari di SINI ! KLIK

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

Segenap Redaksi Koran Kontak Banten HUT RI KE 78

Segenap Redaksi Koran Kontak Banten HUT RI KE 78

DPRD PROVINSI BANTEN HUT RI KE 78

DPRD PROVINSI BANTEN HUT RI KE 78

PEMKAB LEBAK HUT RI KE 78

PEMKAB LEBAK HUT RI KE 78
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG

KONTAK MEDIA GROUP

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BAPENDA TANGERANG

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1444 H

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1444 H

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

INFO CPNS DAN PPPK 2023 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

RESOLUSI TAHUN 2023

RESOLUSI TAHUN 2023

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANNG BYANGKARA KE 77

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANNG BYANGKARA KE 77

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

LIBUR NASIONAL 2023

LIBUR NASIONAL 2023

HUT KOTA CILEGON KE 24

HUT KOTA CILEGON KE 24

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Selamat Hari Buruh Internasional 2023

Selamat Hari Buruh Internasional 2023

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

DINAS SOSIAL KOTA CILEGON

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support