Thursday, 21 July 2022

NIB YANG DIBUTUHKAN PARA UMKM..

 


JAKARTA ( Kontak Banten)  Garda Transfumi adalah Garda Relawan Mentor atau Pendamping UMKM yang dibentuk Kementerian Koperasi dan UMKM untuk mendampingi UMKM dalam pengurusan legalitas NIB.  Sebagian besar dari mereka juga turut mendampingi UMKM dalam sertifikasi Halal, BPOM, dan SNI.

Saat ini SIUP, TDP, dan SKU sudah tidak berlaku lagi karena legalitas tunggal yang diterbitkan pemerintah adalah NIB (Nomor Induk Berusaha) versi RBA (Risk Based Approach) yang dikeluarkan oleh pemerintah melalui OSS .

Sayangnya masih banyak UMKM di seluruh Indonesia yang belum mengetahui tentang legalitas NIB sehingga mereka belum memiliki NIB.

Dengan adanya Para mentor Garda Transfumi, diharapkan dapat membantu mendampingi UMKM di seluruh Indonesia dalam penerbitan NIB. Para Mentor ini membantu pendampingan penerbitan UMKM secara sukarela tanpa dipungut biaya.

Mereka juga mendorong UMKM agar bisa mendapatkan beberapa pelatihan seperti tata Cara Halal, SNI, pencegahan Cyber Crime, dan lainnya secara GRATIS by online melalui akun MICROMENTOR .

NIB Memiliki Fungsi Utama sebagai tanda pengenal bagi pelaku usaha. Entah itu perseorangan maupun non perseorangan. Sehingga dengan memiliki NIB . Pelaku usaha dapat mengajukan izin usaha dan izin komersial atau operasional. NIB Juga berfungsi sebagai tanda daftar Perusahaan (TDP) angka pengenal importer (API)  dan hak akses..

Emak Shanty octavia utami menjelaskan karena beliau juga GARDA Transfumi atau Garda Relawan Mentor. Bahwa Penerbitan NIB Melalui OSS diatur dalam peraturan pemerintah no 24 tahun 2018 tentang pelayanan perizinan berusaha secara elektronik dan NIB adalah legalitas tunggal bagi pelaku usaha yang diterbitkan oleh lembaga OSS (Dalam hal ini adalah BPKM)  setelah melakukan Pendaftaran dan pengisian data Pelaku usaha dan Usahanya di OSS ( Online Single Submission)


Emak Shanty juga datang di tengah masyarakat bila ada masyarakat yang ingin mengetahui apa itu NIB dan Manfaatnya dan berbagai tempat pun didatangi supaya masyarakat paham tentang NIB. Dengan Kegigihan Emak shanty kini Komunitas "Relawan keadilan" yang Anggotanya Mayoritas UMKM Kota Surabaya Juga paham Manfaat NIB setelah di jelaskan Emak Shanty.

Menurut Cak OGA (Pendiri Relawan Keadilan). Cak TAUFIK HIDAYAT, SH & Cak INDRA TRIANTORO, SH.,MH. (Penasehat Relawan Keadilan ) dengan adanya NIB ini sangat membantu masyarakat dan hadirnya emak shanty di tengah tengah masyarakat menjelaskan tentang NIB dan Kesuksesan menggerakkan UMKM adakah Pekerjaan yang sangat mulia dan terbukti Anggota Relawan Keadilan Seperti Ning Endah Yulianti (Herbal).  dan lainnya baru paham dan mendaftar NIB setelah di jelaskan emak shanty termasuk ning erva iswarini (Aktifis Sosial ) beserta kawan kawannya atau komunitasnya juga segera mengundang emak shanty untuk pengajuan NIB..


Dalam hal mengurus NIB tidak dipungut biaya dan bisa hubungi Cak Oga (tlp / WA 081333983379 ). Syarat untuk mengurus NIB adalah mempunyai Email Aktif bisa milik keluarga bila tidak memiliki dan KTP. Karena saat ini Para UMKM sangat membutuhkan NIB. Untuk Jadwal akan diatur karena banyaknya masyarakat yang ingin mengurus NIB Yang dibantu Emak Shanty Octavia dalam kepengurusannya dan tetap menjaga Protokol kesehatan bagi masyarakat yang ingin mengurus NIB..

Share:

0 comments:

Post a Comment

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

BERGERAK DAN BERGERAK

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support