Saturday, 1 April 2023

Persita Jamu Arema FC Malam Ini, Target Tiga Poin Di Kandang

 


TANGERANG (KONTAK BANTEN)  – Persita akan menjamu Arema FC di Stadion Indomilk Arena, Sabtu (1/4) malam pukul 20.30 wib. Pelatih Persita Luis Edmundo berharap timnya mampu memaksimalkan pertandingan kandang untuk meraih tiga poin.

Laga melawan Arema FC selaly sulit bagi Persita. Pendekar Cisadane bahkan tak pernah menang atas Singo Edan sejak tahun 2003 silam.

Pelatih Persita Luis Edmundo mengaku tak ambil pusing dengan semua rekor buruk tersebut. Luis yang berhasil membawa Pendekar Cisadane mengalahkan Persija Jakarta itu hanya meminta para pemainnya bertanggung jawab pada laga kontra Arema FC.

“Saat ini kita tidak memikirkan rekor, kita secara tim dan pemain selalu memikirkan pertandingan yang akan dihadapi besok. Semua pertandingan berbeda, dan besok kita bermain di rumah sendiri kita harus tanggung jawab,” kata Coach Luis, Jumat (31/3) lalu

“Bagaimana cara bertanggung jawab? Kita harus meraih kemenangan. Semua pemain siap begitu juga dengan apa yang kita rencanakan, agar besok kita dapat poin maksimal,” ungkapnya.

Pendekar tak diperkuat dua pemain asingnya dalam laga ini. Ezequiel Vidal dan Javlon Guseynov harus absen karena akumulasi kartu kuning di laga sebelumnya melawan RANS Nusantara pada pekan ke-31. Peran Vidal bisa digantikan oleh Wildan Ramdhani di lini depan ataupun Heri Susanto. Sementara dengan cederanya Charisma Fathoni, bek senior seperti Muhammad Rifqi dan Yohanes Kandaimu juga berpeluang tampil sejak menit awal.

Menanggapi absennya Javlon Guseynov dan Ezequiel Vidal, Coach Luis percaya bahwa pemain lain akan siap tampil menggantikan dua legiun asing tersebut.

“Dua pemain itu tidak bisa tampil besok, dua pemain sangat penting untuk tim. Tapi pemain yang ada di Persita semua penting, semua kerja keras dan mereka sudah siap untuk tampil maksimal besok,” katanya.

“Jadi kita percaya dengan semua pemain yang ada di tim, dan besok pemain yang masuk di lapangan mereka sudah siap untuk tampil maksimal. Dan saya yakin mereka akan memberikan pertandingan yang bagus untuk tim dan bagus juga untuk mereka secara individu.”

Optimisme untuk tampil apik juga diutarakan oleh gelandang Fahreza Sudin, dimana ia sudah bermain 28 kali sepanjang musim ini.

“Senang rasanya bisa bermain cukup banyak di musim pertama saya di Liga 1. Sangat cukup puas, untuk laga melawan Arema para pemain sudah mengikuti latihan dan instruksi pelatih. Dan kita siap untuk bertanding itu,” ujar pemain asal Ternate ini.

Sementara di kubu Arema, skuad mereka tengah dilanda badai cedera. Sergio Silva mendapat cedera hamstring saat melawan Bali United, sementara Ilham Udin Armaiyn dan Jayus Hariono sedang bermasalah dengan lututnya. 

Namun kapten tim, Johan Ahmad Alfarizi bisa diturunkan kembali setelah menjalani akumulasi kartu kuning di laga sebelumnya.

Saat ini di tabel klasemen Persita ada di urutan ke-9 dengan 44 poin, sementara Arema di posisi ke-12 dengan 38 poin. Namun Singo Edan masih memiliki satu partai tunda.

Share:

0 comments:

Post a Comment

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

SEGENAP CREW WWW.KONTAKBANTEN.CO.ID IDUL FITRI

SEGENAP CREW WWW.KONTAKBANTEN.CO.ID IDUL FITRI

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

MOHON MAAF LAHIR BATIN IDUL FITRI 1446 H

MOHON MAAF LAHIR BATIN IDUL FITRI 1446 H

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA 2025

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA 2025

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA

IDUL FITRI 1446 H

IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1445 H

SELAMAT IDUL FITRI 1445 H

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BANGSA HEBAT PERS KUAT HPN 2025

BANGSA HEBAT PERS KUAT HPN 2025

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

PERKIM BANTEN SELAMAT GUBERNUR BANTEN 2025

PERKIM BANTEN SELAMAT GUBERNUR BANTEN 2025

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

HPN 2025 RESOLUSI TAHUN 2025 PERS LEBIH BAIK

HPN 2025 RESOLUSI TAHUN 2025 PERS LEBIH BAIK

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

HARI PERS NASIONAL 2025 AKU BANGGA JADI INSAN PERS

HARI PERS NASIONAL 2025 AKU BANGGA JADI INSAN PERS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support