Friday, 12 May 2023

Rektor Untirta Bersyukur Jabatan Pj Gubernur Banten Diperpanjang, Ini Sebabnya

 


BANTEN ( KONTAK BANTEN) Masa jabatan Penjabat (Pj)  Gubernur Banten Al Muktabar  telah diperpanjang oleh Presiden Jokowi berdasarkan Keppres Nomor 39/P/Tahun 2023 tentang Perpanjangan Masa jabatan, Pemberhentian dan Pengangkatan Penjabat Gubernur

Keputusan ini disambut sukacita oleh berbagai kalangan, termasuk dari akademisi dan rektor Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) Banten Prof Fatah Sulaeman.

Fatah yang juga putra Banten ini mengaku bersyukur  Al Muktabar  terpilih kembali untuk melanjutkan sebagai Pj Gubernur Banten hingga satu tahun mendatang."Sebagai warga Banten, saya turut bersyukur. atas dipercaya kembali pak Al Muktabar sebagai PJ Guberbur Banten," ujar Fatah, Jumat (12/5/2023).

Mekanisme dan dinamika sudah ditempuh terkait evaluasi tahun pertama PJ  Gubernur  Banten, kemudian dewan mengirimkan 3 nama kepada presiden melalui Mendagri termasuk Al Muktabar

"Setelah dikirimkan 3 nama untuk Pj  Gubernur Banten tahun ke 2 oleh DPRD provinsi Banten  bapak Dr. AlMuktabar kembali mendapat kepercayaan untuk melanjutkan tugasnya sebagai PJ.Gubernur Banten," tambahnya.

Pemahaman dan pengalaman Al Muktabar sejak awal di Provinsi Banten sampai dengan menjabat sebagai sekertaris daerah Banten dan pengalaman tahun pertama sebagai Pj Gubernur  Banten akan membantu proses keberhasilan prioritas percepatan pembangunan Banten, sesuai dengan harapan masyarakat dan cita cita para tokoh pendiri Provinsi Banten

Menurutnya, dengan pengalaman beliau selama di Banten, dari mulai menjadi Sekda hingga Pj  Gubernur saya optimistis beliau akan mampu memenuhi harapan masyarakat dan cita cita pendiri Banten," tandasnya.
Di momen lain, Ketua Dewan Pimpinan Wilayah Gema (Generasi Muda) Mathla'ul Irwandi mengatakan, Al-Muktabar memang Layak dipertahankan sebagai Pj  Gubernur  Banten.

Atas nama pribadi dan organisasi, Irwandi mengucapkan selamat untuk diperpanjangnya jabatan Pj  Gubernur Banten Al Muktabar

"Kita bisa melihat secara seksama bahwa jika kualitas kinerja dari pak Al akan menjawab tudingan miring sebagian pihak yang tidak suka dengan kepemimpinan pak Al," ujarnya.

Menurutnya, inilah tanda bahwa banyak hal yang telah dilakukan Al-Muktabar sebagai Pj Gubernur  Banten, dan secara kinerja telah diperhitungkan oleh Presiden Jokowi melalui menteri dalam negeri, sehingga kepemimpinan Al Muktabar patut didukung hhingga selesai.Menurut Irwandi,Al Muktabar sangat konsen dalam penanganan kesehatan di Banten.Salah satunya adalah soal stunting, selain itu Al Muktabar  juga serius mengurus pengembangan sumber daya Manusia, reformasi birokrasi, dan keterbukaan informasi.Jadi di era keterbukaan informasi publik ini terutama sekarang semua serba digital, tidak ada lagi yang bisa ditutupi, jika buruk maka pasti ada rekam jejaknya, bahkan jika sebaliknya jika baik semua bisa melihat dan membaca kinerja pak Al selama ini," tandas apoteker Irwandi yang juga sebagai wakil ketua KNPI Banten ini.***

Share:

0 comments:

Post a Comment

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

SEGENAP CREW WWW.KONTAKBANTEN.CO.ID IDUL FITRI

SEGENAP CREW WWW.KONTAKBANTEN.CO.ID IDUL FITRI

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

MOHON MAAF LAHIR BATIN IDUL FITRI 1446 H

MOHON MAAF LAHIR BATIN IDUL FITRI 1446 H

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA 2025

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA 2025

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA

SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA

IDUL FITRI 1446 H

IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1446 H

SELAMAT IDUL FITRI 1445 H

SELAMAT IDUL FITRI 1445 H

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BANGSA HEBAT PERS KUAT HPN 2025

BANGSA HEBAT PERS KUAT HPN 2025

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

PERKIM BANTEN SELAMAT GUBERNUR BANTEN 2025

PERKIM BANTEN SELAMAT GUBERNUR BANTEN 2025

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

HPN 2025 RESOLUSI TAHUN 2025 PERS LEBIH BAIK

HPN 2025 RESOLUSI TAHUN 2025 PERS LEBIH BAIK

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

HARI PERS NASIONAL 2025 AKU BANGGA JADI INSAN PERS

HARI PERS NASIONAL 2025 AKU BANGGA JADI INSAN PERS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support