Thursday 1 February 2024

Giliran Warga Kabupaten Serang Dapat Bansos, Al Muktabar: Dorong Perekonomian Masyarakat

 

Pj Gubernur Banten Al Muktabar secara 
simbolik menyerahkan bantuan kepada warga. 
(Foto: Istimewa) 

 BANTEN ( KONTAK BANTEN)  Kini giliran masyarakat Kabupaten Serang menerima bantuan sosial pada Ekspedisi Reformasi Birokrasi Tematik Berdampak Pemerintah Provinsi Banten sebagai upaya mendorong perekonomian masyarakat di Lapangan Desa Sidamukti, Kecamatan Baros, Kabupaten Serang, Rabu (31/1/2024).  

“Kita merancang program ini dari bawah ke atas. Apa yang kita bagikan merupakan usulan Bapak Ibu semua dalam bantuan pangan, bantuan sosial, bantuan usaha ekonomi produktif dan sebagainya,” ujar Al Muktabar.

Ditegaskan Al Muktabar, sebagai bentuk akuntabilitas, bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) bergerak bersama dalam penyaluran program bantuan sosial.

“Penerimanya adalah ibu-ibu, tujuannya agar tepat sasaran dan dipergunakan sebagaimana mestinya. Memberikan manfaat bagi usaha ibu-ibu,” ucapnya.

“Momen ini dimaknai Pemerintah hadir untuk program yang menjadi hak masyarakat,” tutur Al Muktabar.

Dijelaskan, Pemprov Banten memiliki Bank Banten. Salah satu tujuannya untuk mendukung usaha ekonomi produktif. Sehingga bagi masyarakat Banten yang usahanya sudah layak mendapatkan dukungan modal, bisa memanfaatkan Bank Banten.

Al Muktabar mengajak para pelaku usaha produktif untuk bersedia berbagi pengalaman dengan yang lain. Tujuannya untuk lahirnya tatanan ekonomi masyarakat yang kuat.

“Usaha ekonomi yang tumbuh, akan mendorong investasi masuk. Mendorong perputaran ekonomi,” jelasnya.

Al Muktabar memaparkan Reformasi Birokrasi Tematik Berdampak yang saat ini digencarkan Pemprov Banten. Di antaranya mulai dari percepatan penanganan stunting, pengendalian inflasi, Gerakan Bangga Buatan Indonesia (BBI), Gerakan Bangga Berwisata di Indonesia (BBWI), hingga peningkatan investasi.

Pj Gubernur mengajak masyarakat Banten untuk mendukung investasi yang masuk karena turut mengurangi pengangguran dan meningkatkan perekonomian Provinsi Banten.

“Provinsi Banten berdiri salah satu tujuannya untuk mempercepat kesejahteraan masyarakat Banten. Banyak capaian yang telah diraih, tapi tidak harus berpuas diri,” ungkapnya.

Dikatakan, Pemprov Banten sangat konsen terhadap pengembangan sumber daya manusia. Di antaranya melalui pencegahan stunting, pelayanan kesehatan, hingga pelayanan pendidikan untuk generasi penerus yang berkualitas.

“Mudah-mudahan segala ikhtiar ini diijabah oleh Allah SWT, khususnya dalam menyejahterakan masyarakat Banten, Amin,” pungkasya.

Dalam kesempatan itu, Staf Ahli Bupati Serang Rahmat Setiadi menyampaikan ucapan terima kasih atas Ekspedisi Reformasi Tematik Berdampak Pemprov Banten yang dilaksanakan di Kabupaten Serang, khususnya Kecamatan Baros.

Sebagai informasi, Ekspedisi Reformasi Birokrasi Berdampak Tematik Pemerintah Provinsi Banten disalurkan bantuan kursi roda bagi disabilitas sebanyak 81 unit se-Provinsi Banten; bantuan tongkat ketiak bagi disabilitas sebanyak 80 pasang se-Provinsi Banten; bantuan kaki palsu bagi disabilitas sebanyak 30 buah se-Provinsi Banten; bantuan tongkat kaki tiga bagi lanjut usia se-Provinsi Banten sebanyak 200 unit.
Share:

0 comments:

Post a Comment

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

Minat Klik - PT Anugrah Cahaya PlaponPVC

BAPENDA BANTEN HUT RI KE 79

BAPENDA BANTEN HUT RI KE 79

BAPENDA BANTEN IDUL ADHA 1445 H

BAPENDA BANTEN IDUL ADHA 1445 H

IDUL ADHA 1445 H

IDUL ADHA 1445 H

PEMERINTAH KAB LEBAK

PEMERINTAH KAB LEBAK

PERKIM KOTA CILEGON HUT RI KE 79

PERKIM KOTA CILEGON HUT RI KE 79

BAPENDA PROVINSI BANTEN

BAPENDA PROVINSI BANTEN

IDUL ADHA 1445 H

IDUL ADHA 1445 H

Idul Adha 1445 H

Idul Adha 1445 H

DINAS KOMIFO KOTA CILEGON HUT RI KE 79

DINAS KOMIFO KOTA CILEGON HUT RI KE 79

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

DPRD KOTA SERANG HUT RI KE 79

PEMERINTAH BANYUWANGI

PEMERINTAH BANYUWANGI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

INFO CPNS DAN PPPK 2023 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

RESOLUSI TAHUN 2024

RESOLUSI TAHUN 2024

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

PEMERINTAH SUBANG JABAR

PEMERINTAH SUBANG JABAR

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TENGAH

PEMERINTAH JAWA TENGAH

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support