Tuesday, 6 November 2018

Kota Serang Tuan Rumah Pengajian Ulama dan Umaro se-Provinsi Banten



SERANG, (KB).- Kota Serang menjadi tuan rumah pertemuan bulanan ulama dan umaro se-Provinsi Banten, Senin (5/11/2018). Kegiatan yang bertema ‘Merawat Ukhuwah Islamiyah’ dikemas dengan pengajian dan menghasilkan kesepakatan untuk mencegah penyebaran berita bohong di kalangan masyarat.
Dalam sambutannya, Pj Walikota Serang Ade Aryanto mengatakan, beredarnya informasi bohong berbau fitnah sangat sulit dihindari di era digital. Salah satu cara untuk mencegahnya, Pemkot Serang telah mengeluarkan peraturan tentang kewajiban bagi seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk menjalankan solat fardu berjamaah. “Kami mengintruksikan, agar 15 menit sebelum waktu solat fardu tiba, seluruh ASN sudah kumpul di masjid,” kata Ade Aryanto.
Hadir pada kegiatan itu, Wakil Ketua DPRD Banten Hj. Nuraeni, Ketua Umum MUI Banten KH. Romly, utusan Polda Banten, BNN Banten, Kodim 0602 Serang, Polresta Serang, Korem 064/MY, Pengadilan Agama Serang, Kejaksaan Tinggi Banten, Kejaksaan Negeri Serang, Danlanal Banten, Grup 1 Kopassus, dan Danlanud Gorda.
Sementara Ketua MUI Kota Serang KH. Mahmudi mengatakan, MUI Kota Serang harus menjaga sikap netral atau independen, walaupun anggotanya beraneka pilihan. Sebagai rumah besar umat Islam, MUI merupakan wadah tempat perkumpulan para ulama, zuama, cendekiawan muslim yang membimbing umat dari kesesatan akidah.
MUI juga sebagai wadah silaturahim, sebagai penengah mewakili umat Islam dalam berhubungan antara umat beragama. “MUI harus mampu memberi fatwa, baik diminta atau tidak diminta,” katanya.
Ditegaskan, MUI Kota Serang ingin mengembalikan jati diri Banten sebagai pusat pradaban Islam, seribu kiai sejuta santri, sebagai pabrik ulama, pabrik qori, pabrik jawara, pusat prekonomian.
“Kita harus mewujudkan Kota Madi. Yakni, kota yang masyarakatnya sejahtra, aman, nyaman, sehat jasmani dan rohani, kesejahteraannya terjamin, penduduknya agamis, rajin ibadah, sadar hukum, kompak bersatu tidak anarkis, pemerintahnya berwibawa dan bersih dari KKN, dan pendidikanya terjangkau. Untuk mewujudkan semua itu, saat ini butuh keteladanan seorang pemimpin,” katanya.
Terkait ini, KH. Mahmudi mengaku bangga dengan Surat Edaran Gubernur No.451/3132/Kesra/30 0kt.2018 tentang Gerakan salat berjamaah tiap waktu. “Subhaanallah. Insya Allah Banten terhindar dari musibah dan bencana. Semoga Pak Gubernur Sehat terus,” ungkapnya.
Diketahui, pertemuan ulama-umaro se-Provinsi Banten digagas oleh MUI Provinsi Banten. Dalam pengajian di Kota Serang, tampil sebagai penceramah Prof. Dr. MA. Tihami, MA.
Share:

0 comments:

Post a Comment

Selamat HUT Byangkara Ke 79

Selamat HUT Byangkara Ke 79

DPRD KAB SERANG SELAMAT HUT BYANGKARA KE 79

DPRD KAB SERANG SELAMAT HUT BYANGKARA KE 79

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

BERGERAK DAN BERGERAK

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support