Thursday, 25 July 2019

22 Website OPD Pemkot Serang Tidak Aktif



SERANG – Kepala Bidang (Kabid) Layanan E-Goverment Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo) Kota Serang, Tb. Arif Teguh Prihadi menjelaskan, dari total 33 OPD yang ada di Pemkot Serang, tercatat ada 22 website OPD yang tidak aktif.
“Jadi dari 33 website, yang tidak aktif websitenya ada 22 OPD karena tidak pernah di-update websitenya. Sementara 11 OPD lainnya websitenya update,” ujarnya, Jumat (26/7/2019).
Ia menyebutkan, 22 website OPD yang tidak aktif dan tidak pernah meng-update adalah Setda, DPM3AKB, Inspektorat, Disperpuda, Disnakertrans, Disdukcapil, Dishub, Distan, Disparpora, Disdaginkukm, Satpol PP, Bappeda, DPUPR, Diperkim, Badan ULP, Kesbangpol, Sekretariat Korpri, Kecamatan Cipocok Jaya, Kecamatan Curug, Kecamatan Serang, Kecamatan Walantaka, dan Kecamatan Taktakan.
Adapun 11 website OPD yang aktif namun update-nya tidak kontinyu yakni Dindikbud terakhir update Agustus 2018, BPKAD terakhir update November 2018, Dinsos terakhir update Februari 2019, Sekretariat DPRD terakhir update Januari 2019, Dinkes terakhir update Maret 2019, DLH terakhir update Februari 2019, DPMTSP terakhir update Januari 2019, BPKPSDM terakhir update Februari 2019, Diskominfo terakhir update Maret 2019, BPBD terakhir update Oktober 2018, dan Kecamatan Kasemen terakhir update Januari 2019.
“Kendalanya mungkin di SDM OPD mereka. Karena operatornya kebanyakan non PNS. Jadi ada yang sudah dilatih tapi ternyata keluar. Makanya kita sekarang melatih operator dan kasubag umumnya. Jadi nanti supaya si kasubagnya pun bisa mengontrol websitenya itu aktif atau tidak,” ujarnya
Selain karena faktor SDM, lanjut Teguh, penyebab tidak aktif website OPD adalah terbatasnya kuota internet. Untuk kuota yang disediakan dari Diskominfo sendiri untuk per OPD hanya 10 megabyte.
“Tapi untuk OPD pelayanan kita tambahkan ada yang 30 megabyte, 50 megabyte, jadi kita bagi rata. Karena kan perhitungan penggunaan internet itu satu orang pegawai kita hitung satu orang pegawai menggunakan PC dan handpone yang menggunakan wifi satu orang dua alat itu memakan dua mega gitu. Sekarang kali berapa jumlah pegawai di OPD itu. Sedangkan kapasitas yang kita siapkan cuma 10 mega,” ujarnya.
Agar website OPD kembali aktif, masih kata Teguh, pihaknya pada tahun 2020 menambah anggaran untuk menambah kuota internet. Namun saat ditanya soal besaran anggarannya dirinya tidak dapat merinci secara detail.
“Kurang tahu soal itu. Karena terkait dengan internet itu bukan di bidang saya. Karena kan kalau untuk bidang layanan e-government itu tupoksinya untuk mengelola aplikasi. Kalau untuk kuota internet adanya di bidang Kominfo,” ujarnya.
Sementara Wakil Walikota Serang Subadri Ushuludin berharap para operator website di OPD Kota Serang terampil dalam mengelola websitenya. Sehingga informasi terkait program Pemkot Serang dapat tersampaikan kepada masyarakat dengan baik.
“Harapannya setidaknya bisa menghidupkan kembali website-website yang sudah lama tidak dihidupkan. Sehingga informasi pembangunan yang ada di Kota Serang dapat diterima dan diinformasikan kepada masyarakat Kota Serang,” ujarnya.
Share:

0 comments:

Post a Comment

Selamat HUT Byangkara Ke 79

Selamat HUT Byangkara Ke 79

DPRD KAB SERANG SELAMAT HUT BYANGKARA KE 79

DPRD KAB SERANG SELAMAT HUT BYANGKARA KE 79

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

BERGERAK DAN BERGERAK

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support