Wednesday, 6 July 2022

Sektor Swasta Diminta Terus Berkontribusi Tekan Kemiskinan

 

foto : Istimewa

Staf Ahli Menteri Bidang Energi Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Winarni D Monoarfa


JAKARTA ( Kontak Banten)  - Indonesia masih belum terlepas dari persoalan kemiskinan. Berdasarkan Berita Resmi Statistik yang dikeluarkan oleh Badan Pusat Stastik (BPS) pada 17 Januari 2022, jumlah penduduk miskin di Indonesia tercatat sebanyak 26,5 juta per September 2021.

Angka ini turun dari data sebelumnya pada Maret 2021 sebesar 27,54 juta. Namun hal tersebut tidak menghilangkan fakta bahwa Indonesia masih menghadapi problem kemiskinan.

Karena itu, dibutuhkan dukungan dari berbagai pihak untuk mengatasi masalah tersebut. Dukungan ini perlu menggunakan prinsip kolaborasi pentahelix yang melibatkan berbagai sektor, seperti pemerintah, akademisi, media massa, masyarakat, serta pelaku usaha.

Para pelaku usaha, atau dalam hal ini sektor swasta, memiliki andil yang berpengaruh pada upaya pengentasan kemiskinan di Tanah Air, salah satunya melalui program Corporate Social Responsibility atau CSR.

Staf Ahli Menteri Bidang Energi Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Winarni D Monoarfa mengungkapkan, tema yang diangkat oleh Warta Ekonomi sangat strategis karena fokus pada prinsip bisnis berkelanjutan. Dia berharap dengan adanya inovasi sosial dari konsep CSR dapat turut berkontribusi dalam pencapaian pembangunan nasional.

"Tentunya kita berharap selaras bersinergi dengan pencapaian tujuan berkelanjutan dalam rangka mengurangi kemiskinan, meningkatkan kesehatan, menjamin daya dukung lingkungan hidup, serta kesetaraan gender, peran perempuan, dan kemitraan global untuk pembangunan. Apa yang dilakukan WE pada kegiatan hari ini mengeaskan bahwa tidak ada satu pun yang tertinggal," ujar Winarni dalam ajang penghargaan Indonesia CSR Awards 2022, pekan lalu.

Pemred Warta Ekonomi, Muhamad Ihsan menegaskan Indonesia memerlukan perhatian khusus agar masyarakat miskin dan difabel serta orang-orang kurang beruntung lainnya bisa mendapatkan CSR.

Dia menambahkan pihaknya memberikan penghargaan kepada 95 perusahaan yang memiliki program CSR terbaik.

Share:

0 comments:

Post a Comment

Selamat HUT Byangkara Ke 79

Selamat HUT Byangkara Ke 79

DPRD KAB SERANG SELAMAT HUT BYANGKARA KE 79

DPRD KAB SERANG SELAMAT HUT BYANGKARA KE 79

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

BERGERAK DAN BERGERAK

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support