Wednesday, 19 April 2023

Urai Kepadatan Lalin, Sistem One Way Diberlakukan Hingga Tol Semarang-Solo

 


JAKARTA ( KONTAK BANTEN) Sistem rekayasa satu arah (one way) masih diberlakukan aparat kepolisian menyusul lonjakan volume kendaraan pemudik yang terus mengalir dari arah Jakarta, Rabu (19/4/2023).

Kebijakan one way ini diberlakukan mulai dari gerbang tol (GT) Kalikangkung, Semarang (KM 414) hingga KM 439 sebelum interchange Bawen. Rekayasa ini untuk mengurai kepadatan arus lalu lintas yang mengalir ke arah Solo.

KBO Satlantas Polres Semarang, Iptu Zaenudin mengatakan, rekayasa lalu lintas one way lokal sudah dimulai pukul 17.00 WIB.

Pada pemberlakuan rekayasa satu arah lokal ini, arus lalu lintas dalam tol dari arah Solo (jalur B) menuju Semarang dikeluarkan ke jalan nasional melalui exit Bawen-Ungaran sebelum akhirnya masuk ke wilayah Kota Semarang.Terkait dengan pemberlakuan rekayasa lalu lintas ini, petugas Satlantas Polres Semarang bersama dengan petugas PT Trans Marga Jateng (TMJ) terus memberi pengarahan kepada para pengguna jalan.

Khususnya, bagi pengendara di jalan tol dari arah Solo agar keluar melalui exit tol Bawen maupun para pengendara yang akan masuk jalan tol melalui GT Bawen.

“Pemberlakuan rekayasa lalu lintas satu arah lokal ini, akan berlangsung situasional sampai dengan volume dan kepadatan arus lalu lintas menuju arah Solo terurai dan kembali lancar,” tegasnya.

Atas pemberlakuan rekayasa lalu lintas satu arah lokal ini, lanjut Zaenudin, para pengendara diimbau untuk selalu berhati-hati dan mewaspadai kepadatan arus lalu lintas di jalan nasional.

“Kami mengimbau kepada para pengguna jalan untuk tetap berhati-hati dan selalu memerhatikan rambu-rambu lalu lintas, terkait dengan meningkatnya arus lalu lintas di jalan nasional,” tegasnya.

Masih di ruas tol Semarang-Solo, kepadatan juga terpantau di pintu masuk menuju rest area KM 429 A pada Rabu petang.

Hal ini disebabkan oleh meningkatnya volume kendaraan yang akan memanfaatkan istirahat untuk berbuka puasa maupun mengisi BBM.

Meningkatnya jumlah kendaraan pemudik ini juga terlihat dari kepadatan di kawasan rest area. Bahkan, antrean kendaraan yang akan masuk ke kawasan rest area memanjang hingga beberapa ratus meter sebelum pintu masuk.

Share:

0 comments:

Post a Comment

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG HUT RI KE 78

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG HUT RI KE 78

PERTAMINA 2023

PERTAMINA 2023

PT ANUGRAH CAHAYA PLAPON PVC Mau Cari di SINI ! KLIK

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

Segenap Redaksi Koran Kontak Banten

Segenap Redaksi Koran Kontak Banten

DPRD KOTA CILEGON UCAPAN MAULID NABI SAW 1445 H

DPRD KOTA CILEGON UCAPAN MAULID NABI SAW 1445 H

SEGENAP CREW KORAN KONTAK BANTEN MAULID 1445 H

SEGENAP CREW KORAN KONTAK BANTEN MAULID 1445 H
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG

KONTAK MEDIA GROUP

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BAPENDA TANGERANG

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1444 H

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1444 H

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

INFO CPNS DAN PPPK 2023 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

RESOLUSI TAHUN 2023

RESOLUSI TAHUN 2023

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANNG BYANGKARA KE 77

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANNG BYANGKARA KE 77

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

LIBUR NASIONAL 2023

LIBUR NASIONAL 2023

HUT KOTA CILEGON KE 24

HUT KOTA CILEGON KE 24

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Selamat Hari Buruh Internasional 2023

Selamat Hari Buruh Internasional 2023

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

DINAS SOSIAL KOTA CILEGON

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support