Monday, 19 January 2026

Warga Kabupaten Tangerang Jadi Korban Kecelakaan Pesawat ATR 42-500 di Sulawesi Selatan

 

Karangan bunga di depan rumah duka

KAB. TANGERANG  KONTAK BANTEN Warga Kabupaten Tangerang bernama Andy Dahananto
menjadi salah satu korban kecelakaan pesawat ATR 42-500 milik PT Indonesia Air Transport rute Yogyakarta–Makassar yang hilang kontak kawasan Maros, Sulawesi Selatan (Sulsel) pada Sabtu (17/1/2026) lalu sekitar pukul 13.17 WITA.

Andy merupakan warga yang tinggal di perumahan PSW Tigaraksa, Desa Margasari, Kecamatan Tigaraksa, Kabupaten. Dalam peristiwa itu Andy sebagai kapten pilot dan dikabarkan pesawatnya diduga menabrak lereng Gunung Bulusaraung, Pangkep, Sulsel.

Andy dikenal luas sebagai salah satu pilot senior di Indonesia sekaligus Direktur Operasi IAT yang berpengalaman puluhan tahun di dunia penerbangan.

Pantauan bantenNews.co.id, pada Senin (19/1/2026) di rumah Andy Dahananto yang terletak di PWS Tigaraksa, Blok A1 RT 06 RW 03, di bagian depan rumah dua tingkat berkelir krem dan coklat itu, terlihat satu buah karangan bunga.

Karang bunga bertuliskan ucapan belasungkawa berwarna hitam dan kuning itu dari Presiden Direktur Lion Grup, Capt. Daniel Putut.

Tak terlihat adanya aktivitas keluarga Andy Dahananto, baik di dalam maupun di luar rumah. Hanya terlihat aktivitas dari para tetangga yang lalu-lalang di depan rumah Andy Dahananto.

Tetangga korban, Subandi Musbah menyebut rumah duka sepi lantaran sedang ditinggal istri dan anak korban ke Makassar, sejak pagi hari.

Menurut Subandi, istri dan anak Andy berangkat ke Makassar untuk menjalani pemeriksaan guna pencocokan DNA dengan penemuan satu jenazah laki-laki di lokasi kejadian. Subandi mengatakan saat ini di dalam rumah duka, hanya ada adik ipar dari istri Andy, serta orangtuanya.

“Istri dan anaknya dari pagi sudah berangkat ke Makassar, untuk pencocokan DNA katanya, karena sudah ada satu jenazah yang ditemukan,” ungkap Subandi.

Ketua RT 0603 Fransiskus Nasir membenarkan, almarhum merupakan warganya dan sudah tinggal puluhan tahunan. Ia dan warga setempat mendapatkan informasi pesawat yang dipiloti hilang kontak pada Sabtu sorenya.

“Itu ya sekitar Jumat sore. Nah, itu dari teman-teman juga sih telepon ke saya bahwa ada kejadian kalau Pak Andi, kalau pesawatnya lost contact,”kata Nasir.

Sebelumnya, pesawat ATR milik Indonesia Air Transport (IAT) rute Yogyakarta-Makassar tersebut hilang kontak saat mengangkut 11 orang. Tiga di antaranya adalah putra-putra terbaik Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) yang sedang mengemban tugas negara melakukan pengawasan sumber daya kelautan melalui udara.

Tim SAR menemukan Serpihan berupa badan, ekor dan jendela pesawat ditemukan di kawasan puncak Gunung Bulusaraung, Kabupaten Pangkep, Minggu (18/1/2026) pagi.

Share:

0 comments:

Post a Comment

Pimpinan Anggota Beserta Sekretariat DPRD Kabupaten Serang

Pimpinan Anggota Beserta Sekretariat DPRD Kabupaten Serang

HARI ANTI KORUPSI MEMBUAT MASYARAKAT MISKIN

HARI ANTI KORUPSI MEMBUAT MASYARAKAT MISKIN

Selamat Hari Pahlawan Biro Umum Provinsi Banten

Selamat Hari Pahlawan Biro Umum Provinsi Banten

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI BANTEN

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI BANTEN

Energi Untuk Masa Depan Bangsa

Energi Untuk Masa Depan Bangsa

SELAMAT HARI JADI KOTA TANGSEL

SELAMAT HARI JADI KOTA  TANGSEL

KEMENTRIAN DALAM NEGERI RI

KEMENTRIAN DALAM NEGERI RI

DPRD KAB TANGERANG HUT TANGERANG

DPRD KAB TANGERANG HUT TANGERANG

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

SELAMAT ULANG TAHUN KAB TANGERANG

SELAMAT ULANG TAHUN KAB TANGERANG

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

BERGERAK DAN BERGERAK

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support