Friday, 7 April 2023

TNI AU Libatkan 89 Pesawat di HUT ke-77 pada Minggu 9 April 2023

  


Hari Ulang Tahun TNI AU ke-77 akan diadakan pada Minggu, 9 April 2023.

JAKARTA ( KONTAK BANTEN ) Dalam rangkaian HUT ke-77 ini diikuti oleh 3.693 Anggota TNI AU di antaranya ada 1.070 prajurit dari para penerbang dan ground crew demo udara, 397 prajurit demo darat, dan 2.227 anggota pasukan upacara. 
Tema yang dijadikan dalam perayaan HUT ke-77 ini adalah Profesional, Tangguh, dan Modern sebagai Angkatan Udara yang dihormati di wilayah.Saat ini pun, menjelang HUT ke-77 para anggota TNI AU tengah melakukan kegiatan gladi bersih di Taxy Way Echo Lanud Halim Perdanakusuma.
Gladi bersih yang dilakukan TNI AU ini berupa penampilan pesawat-pesawat TNI AU, demonstrasi berupa simulassi pembebasan sandra (basra) hingga senjata Kopasgat berbagai tipe juga ikutserta dalam defile.
Jelang adanya perayaan HUT ke-77 ini para anggkota TNI AU akan merayakannya dengan menunjukan atraksi dari 89 pesawat yang berbagai jenis. 
Dalam penampilannya pun, di kegiatan demo udara TNI AU akan melibatkan 89 pesawat udara dilibatkan dalam unsur tempur, transport, helicopter, dan manuver terbang.Kemudian, untuk HUT ke-77 TNI AU ini dalam unsur tempurnya TNI AU melibatkan 36 pesawat tempur terdiri dari 18 pesawat F-16 Fighting Falcon, 4 pesawat Sukhoi SU-27/30, 5 pesawat T-50i Golden Eagle, dan 9 pesawat EMB-314 Super Tucano.
Karena HUT TNI AU ini adalah HUT ke-17 maka nantinya ada 14 pesawat tempur F-16 pesawat yang melaksanakan terbang formasi membentuk angka 77.
Tidak hanya unsur tempur, namun ada juga unsur transport yang melibatkan 35 pesawat tersebut terdiri dari 9 pesawat C-130 Hercules, 5 pesawat CN-295/235, 5 pesawat C-212 Cassa, 3 pesawat Boeing 737, dan 2 pesawat Falcon 7X/8X, serta 3 Cessana-172, 6 Paramotor dan 2 Trike Selain itu, adapula unsur helicopter yang melibatkan 18 helicopter yang terdiri dari 6 EC-120B Colibry, 2 pesawat EC-725 Caracal, 2 pesawat NAS-332 Super Puma dan 1 pesawat AS-365, serta 7 pesawat KT-1B Jupiter.
Kemudian, Indan pun memberikan keterangan bahwa nantinya ada pesawat Cassana dan Paramotor yang akan membawa banner HUT TNI AU.
Selain itu, Indan juga memberitahu kalau untuk demo darat prajurit Kopasgat TNI AU akan menampilkan berbagai simulasi pertempuran darat.
Dan saat acara nanti TNI AU untuk alustsista Kopasgat sendiri menghadirkan Oerlikon, Smart Hunter SJ 311 dan 711, Ransus Cambat PSU, Ransus Mars, P6 atau V3, Jihandak Ivander, Nubica Antilost, APC Turangga dan sejumlah alustsista Kopasgat lainnya.
Share:

0 comments:

Post a Comment

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN THE BATMAN

PERKIM KOTA CILEGON LAHIR PANCASILA

PERKIM KOTA CILEGON LAHIR PANCASILA

DINAS PERHUBUNGAN KOTA CILEGON

DINAS PERHUBUNGAN KOTA CILEGON

SELAMAT IDUL FITRI PERKIM KOTA CILEGON

SELAMAT IDUL FITRI PERKIM KOTA CILEGON

Segenap Redaksi Kontak Media Group MAY DAY

Segenap Redaksi Kontak Media Group MAY DAY
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

DPRD PROVINSI BANTEN SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI

DPRD PROVINSI BANTEN SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI

HARI KEBANGKITAN BANGSA 2023

HARI KEBANGKITAN BANGSA 2023

KONTAK MEDIA GROUP

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

SELAMAT SELAMAT HARI BURUH 202

DPRD KOTA CILEGON SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI

DPRD KOTA CILEGON SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1444 H

DINAS PENDIDIKAN KOTA SERANG SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1444 H

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

INFO CPNS DAN PPPK 2023 KLIK

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

RESOLUSI TAHUN 2023

RESOLUSI TAHUN 2023

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

DPRD LEBAKSELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI

DPRD LEBAKSELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT menjalankan IBADAH PUASA

SELAMAT menjalankan IBADAH PUASA

ISRA MIRAJ 1442 PERKIM KOTA CILEGON

ISRA MIRAJ 1442 PERKIM KOTA CILEGON

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

LIBUR NASIONAL 2023

LIBUR NASIONAL 2023

HUT KOTA CILEGON KE 24

HUT KOTA CILEGON KE 24

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

SELAMAT IDUL FITRI 2023

SELAMAT IDUL FITRI 2023

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Selamat Hari Buruh Internasional 2023

Selamat Hari Buruh Internasional 2023

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

DINAS SOSIAL KOTA CILEGON

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support