Wednesday, 28 January 2026

Perintah Prabowo, Gerindra Pandeglang Siap Bangunkan Rumah

 

Saat melongok untuk memberikan bantuan, Ketua DPC Gerindra Pandeglang Fikri Pebriansyah menyempatkan duduk sambil memangku salah seorang anak yang tinggal di gubuk reot milik empat bersaudara, Rabu (28/1).

PANDEGLANG KONTAK BANTEN  - Miris, tanpa kehadiran sosok kedua orang tua atau telantar, empat bersaudara warga Kampung Kubang, Desa Pejamben, Kecamatan Carita, Kabupaten Pandeglang, harus tinggal di gubuk reot berjalan selama 6 tahun.

Empat bersaudara itu, yakni Rasya Adit Saputra (16), Zahra Durotun Nafisa (13), Safa Fitriyani (10), dan Miftahul Fauzi (5). Mendapatkan informasi tersebut, pihak Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Kabupaten Pandeglang yang dipimpin Fikri Pebriansyah, langsung gerak cepat melongok empat bersaudara tersebut.

 Bahkan sesuai perintah Presiden Prabowo, selain memberikan bantuan logistik, Fikri mencanangkan dalam waktu dekat bakal membangunkan rumah untuk empat bersaudara tersebut, supaya dapat tinggal di rumah yang layak.

 “Membantu masyarakat adalah perintah dari bapak Presiden Prabowo Subianto, maka kami dari DPC Gerindra Pandeglang akan membangunkan rumah untuk saudara Adit beserta tiga adiknya yang terlantar hingga tinggal di gubuk reot,” kata Fikri, Rabu (28/1).

 Menurut Wakil Ketua DPRD Pandeglang ini, membangunkan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) merupakan fokus partai Gerindra. Terlebih kata dia, partai Gerindra memiliki program sosial untuk membantu rakyat tidak mampu.

 “Membantu warga kurang mampu agar dapat memiliki hunian yang layak, aman, dan sehat, bagian dari komitmen partai Gerindra untuk selalu hadir di tengah masyarakat dan memberikan solusi nyata atas persoalan sosial,” tegasnya.

 Maka dari itulah katanya lagi, sesuai perintah Presiden Prabowo dan Gubernur Banten Andra Soni selaku Ketua DPD Partai Gerindra Provinsi Banten, agar terus hadir ditengah-tengah masyarakat telah diwujudkan DPC Gerindra dengan membangunkan rumah empat bersaudara.

 “Bantuan ini adalah aksi nyata yang dilakukan Partai Gerindra Kabupaten Pandeglang, sesuai arahan bapak Presiden Prabowo Subianto dan Gubernur Banten, untuk hadir terus bersama ditengah-tengah masyarakat khususnya masyarakat yang sangat tidak mampu,” pungkasnya.

 Selain memberikan bantuan sandang dan pangan tambahnya, DPC Partai Gerindra juga berencana melakukan advokasi untuk bagaimana Adit dan adik-adiknya bisa melanjutkan pendidikan sekolah. 

 “Semoga bantuan ini bisa bermanfaat bagi Adit dan adik-adiknya, tadi hadir juga Bupati Pandeglang sebagai kader Partai Gerindra, Fraksi Partai Gerindra, dan seluruh pengurus DPC dan PAC di Dapil 5,” tandasnya.

 Sementara, Rasya Adit Saputra mengaku, sangat bersyukur dan berterima kasih atas perhatian yang diberikan oleh Presiden Prabowo dan Gubernur Banten melalui DPC Gerindra Pandeglang. 

 “Alhamdulillah, terima kasih bapak Presiden, bapak Gubernur Banten, bapak Fikri (Ketua DPC Gerindra Pandeglang, dan jajarannya, semoga bantuan ini menjadi berkah buat Adit dan adik-adiknya Adit,” kata Adit penuh haru.

Share:

0 comments:

Post a Comment

Pimpinan Anggota Beserta Sekretariat DPRD Kabupaten Serang

Pimpinan Anggota Beserta Sekretariat DPRD Kabupaten Serang

HARI ANTI KORUPSI MEMBUAT MASYARAKAT MISKIN

HARI ANTI KORUPSI MEMBUAT MASYARAKAT MISKIN

Selamat Hari Pahlawan Biro Umum Provinsi Banten

Selamat Hari Pahlawan Biro Umum Provinsi Banten

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI BANTEN

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI BANTEN

Energi Untuk Masa Depan Bangsa

Energi Untuk Masa Depan Bangsa

SELAMAT HARI JADI KOTA TANGSEL

SELAMAT HARI JADI KOTA  TANGSEL

KEMENTRIAN DALAM NEGERI RI

KEMENTRIAN DALAM NEGERI RI

DPRD KAB TANGERANG HUT TANGERANG

DPRD KAB TANGERANG HUT TANGERANG

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

SELAMAT ULANG TAHUN KAB TANGERANG

SELAMAT ULANG TAHUN KAB TANGERANG

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

BERGERAK DAN BERGERAK

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support