Monday, 16 July 2018

Peringati HANI, Pemkot Tangerang Deklarasi Perang Melawan Narkoba


Pemerintah Kota Tangerang melalui Badan Narkotika Nasional (BNN) memperingati Hari Anti Narkoba Internasional (HANI) yang dibalut dengan pelaksanaan apel pagi di Plaza Puspemkot Tangerang, Senin (16/7/2018) 
TANGERANG-Pemerintah Kota Tangerang melalui Badan Narkotika Nasional (BNN) memperingati Hari Anti Narkoba Internasional (HANI). Kegiatan itu bersamaan dengan pelaksanaan apel pagi di Puspemkot Tangerang, Senin (16/7/2018)
Peringatan HANI 2018 tersebut diisi pernyataan bersama tekad untuk memerangi narkoba dalam bentuk deklarasi bersama. Segala bentuk penyalahgunaan narkoba akan diperangi. Tekad itu ditandai dengan membubuhkan tanda tangan sebagai bentuk gerakan bersama anti narkoba.
Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah mengatakan, pemerintah menyepakati bahwa narkoba yang merupakan penyakit sosial dan musuh bersama. Sehingga pihaknya tidak memberikan ruang sedikit pun untuk zat adiktif yang merusak generasi bangsa tersebut.
Ditegaskan Arif, Pemkot Tangerang  berkomitmen memberantas narkoba dengan program Tangerang Bersinar (Bersih dari Narkoba).
"Jika mengetahui pengedar dan pengguna, segera laporkan ke pihak berwajib. Saya mengajak kepada seluruh elemen masyarakat, mari bersama perangi narkoba," ujarnya.
Sementara itu, Ketua Tim Pemberantas Judi, Aids dan Narkoba (Pantas Juara) DPD KNPI Kota Tangerang Maryasin menambahkan, melalui deklarasi anti narkoba ini wilayah kota Tangerang dengan motto Akhlakul Karimah harus bersih dari kegiatan penyalahgunaan narkoba.
"Saya sangat mendukung bahwa tidak hanya sekedar penandatanganan deklarasi bersama. Namun perang terhadap narkoba secara teknis sangat tegas dilaksanakan oleh aparat penegak hukum, tanpa pandang bulu terutama terhadap para pengedar," ujarnya.
Maryasin melanjutkan, BNN dan komunitas penggiat anti narkoba saat ini tengah memerangi peredaran narkoba dengan cara malakukan sosialisasi bahaya narkoba kepada seluruh kalangan.
"Sejauh ini makin aktif dilakukan mulai dari tingkat sekolah dan perguruan tinggi hingga kelompok-kelompok masyarakat dengan berbagai bentuk sosialisasi bahaya narkoba dan narkoba ini musuh bersama," tukasnya.(
Share:

0 comments:

Post a Comment

Selamat HUT Byangkara Ke 79

Selamat HUT Byangkara Ke 79

DPRD KAB SERANG SELAMAT HUT BYANGKARA KE 79

DPRD KAB SERANG SELAMAT HUT BYANGKARA KE 79

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

BERGERAK DAN BERGERAK

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support