Friday, 30 April 2021

Bupati Zaki Imbau Warga Menahan Diri Tak Mudik, Bikin Surat Edaran Hingga Lakukan Penyekatan

 


TANGERANG-Pemerintah pusat telah mengeluarkan keputusan larangan mudik Lebaran 2021. Keputusan itu ditindaklanjuti Pemkab Tangerang dengan serangkaian tindakan mulai dari membuat surat edaran, melakukan sosialisasi hingga menggelar rapat koordinasi.

Bupati Tangerang A. Zaki Iskandar mengatakan Pemkab Tangerang berupaya menyukseskan larangan mudik dengan melakukan sosialisasi. Spanduk larangan mudik dipasang pada tempat-tempat tertentu. Selain itu, larangan mudik juga disosialisasikan melalui media lainnya. “Kami juga menerbitkan surat edaran Bupati Tangerang tentang larangan mudik lebaran,”ungkap Bupati Tangerang A. Zaki Iskandar.

Surat Edaran larangan mudik itu berisikan larangan serta sanksi yang akan diterapkan. Larangan mudik diberlakukan kepada pegawai Aparatur Sipil Negara dan keluarganya pada periode 6 Mei sampai dengan 17 Mei 2021. Sementara ASN yang melanggar pelarangan mudik akan dikenakan sanksi.

“Sanksi bagi ASN yang melanggar Surat Edaran Bupati akan diberikan hukuman disiplin sebagaimana diatur dalam  PP Nomor 53 Tahun 2010 dan PP Nomor 49 Tahun 2018,”imbuh Zaki Iskandar.

Untuk mengantisipasi pergerakan mudik lebaran, Pemkab Tangerang akan menerjunkan perangkatnya. Yakni, Dinas Perhubungan, Satpol PP, Dinas Kesehatan dan Kecamatan. Perangkat daerah itu akan mengawasi secara ketat semua jalur yang berpotensi dilintasi pemudik. Khususnya jalur provinsi dan jalur nasional.

Bupati Zaki menambahkan Pemkab Tangerang juga melakukan sinergi dengan pemerintah daerah lain terkait pelarangan mudik. Koordinasi telah dilakukan dengan Pemkot Tangerang serta beberapa daerah lain yang berbatasan untuk mengantisipasi keluar dan masuknya pemudik.

Pemkab Tangerang berharap warga, terutama warga non ASN dan para pekerja swasta agar tidak mudik Lebaran 2021. Untuk itu Pemkab Tangerang memberikan pemahaman kepada masyarakat bahwa pandemi Covid-19 masih ada. Sekalipun program vaksinasi sedang berjalan tetapi risiko penyebarannya masih sangat besar. Covid-19 berpotensi memapar diri sendiri dan anggota keluarga yang turut mudik maupun keluarga yang dikunjungi ketika mudik.

“Saya mengimbau masyarakat Kabupaten Tangerang agar menahan diri atau menunda untuk bepergian ke luar daerah atau mudik di Hari Raya Idul Fitri tahun 2021 ini agar upaya kita yang telah dilakukan bersama dalam penanganan Covid-19 tidak sia-sia. Dengan mudik potensi penyebaran Covid-19 sangat besar yang bisa berakibat  Kabupaten Tangerang kembali ke zona merah. Untuk silaturahmi sementara bisa dilakukan secara virtual tanpa mengurangi makna dari silaturahmi itu sendiri,”pungkasnya.

Bupati Zaki Iskandar sudah dua kali melaksanakan rapat koordinasi terkait pelarangan mudik lebaran. Rakor pertama dilaksanakan di Pendopo Bupati Tangerang, Selasa (20/4/2021) dengan dihadiri Dishub Kota Tangerang dan Polres Metro Tangerang Kota.

Rakor tersebut membahas terkait permasalahan penyekatan titik mudik yang ada di Kabupaten Tangerang dan perbatasan dengan Kota Tangerang, juga terkait permasalahan Jalan Dadap Kosambi (Jalan Kali Prancis) yang selalu macet dan rusak, serta pembahasan Perbub dan Perwal mengenai angkutan truk muatan berat (material).

Rapat kedua berlangsung di Pendopo Bupati Tangerang, Jumat (23/4/2021) lalu. Zaki Iskandar mengundang Forkopimda untuk rapat terbatas mengenai perubahan tanggal penyekatan arus mudik yang dihadiri Kapolresta Tangerang, Kapolres Metro Tangerang, Dandim Tigaraksa, Wakapolres Metro Tangsel, Sekda Kabupaten Tangerang, Kasatpol PP, Kadishub, Kepala BPKAD dan Kepala BKPSDM.

 

Share:

0 comments:

Post a Comment

Selamat HUT Byangkara Ke 79

Selamat HUT Byangkara Ke 79

DPRD KAB SERANG SELAMAT HUT BYANGKARA KE 79

DPRD KAB SERANG SELAMAT HUT BYANGKARA KE 79

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

BERGERAK DAN BERGERAK

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support