Wednesday, 2 July 2025

HUT Bhayangkara ke 79, Komunitas Scooteris Beri Kue Ultah ke Kombes Zain

 


  KOTA TANGERANG  KONTAK BANTEN  – Momen unik dan penuh kehangatan tersaji dalam peringatan Hari Bhayangkara ke 79 di halaman polres Metro Tangerang Kota, Selasa (01/07/2025). Bukannya aksi unjuk rasa atau pengawalan, iring iringan puluhan pengendara vespa dari komunitas Scooteris Tangerang Kota (STAKOTA) justru datang membawa kejutan manis untuk Kapolres dan jajaran

Rombongan STAKOTA memulai perjalanan dari Stadion Benteng Reborn dan tiba di halaman Polres dengan penuh semangat, memadati area tanpa ketegangan sedikit pun.

Kejutan tersebut disambut hangat oleh Kapolres Metro Tangerang Kota, Kombes Pol Zain Dwi Nugroho, yang langsung menerima kue ulang tahun serta lukisan karya Edi Bonetsky. Lukisan tersebut menggambarkan harmonisasi antara Polri dan masyarakat, simbol kolaborasi yang makin erat.

“Saya cukup surpres di Hari Ulang Tahun Polri ke-79 ini. STAKOTA memberikan kejutan luar biasa, menyampaikan ucapan selamat dan dukungan kepada kami. Ini adalah bentuk sinergi yang positif agar Polri bisa terus lebih profesional, transparan, dan akuntabel,” ujarnya.

Yang lebih menarik, Kapolres juga turut memeriahkan suasana dengan mengendarai vespa klasik VBB lansiran tahun 1961 milik komunitas. Ia berkeliling halaman Polres diiringi sorakan dan tepuk tangan meriah dari para scooteris.

Ketua STAKOTA Iyo, menyebut momen ini sebagai bentuk harapan agar komunitasnya dapat terus bersinergi bersama kepolisian.

“Kami dari teman teman vespa STAKOTA sangat senang diberi ruang di HUT Bhayangkara ke-79. Semoga sinergi ini bisa terus berlanjut, tidak hanya dengan Polres Tangerang Kota tapi juga dengan institusi Polri secara umum.”harapnya.

Senada, Kepala Lapas sekaligus anggota komunitas, Beny, juga mengungkapkan kebahagiaannya, bahwa menaiki vespa itu adalah kebahagiaan.

“Riding dari Benteng Reborn ke Polres, itu kebahagiaan. Naik vespa itu ride is happiness. Harapan kami, Polri terus hadir sebagai pelayan masyarakat yang humanis.”tutupnya.

Perayaan Hari Bhayangkara ke-79 menjadi contoh bagaimana pendekatan komunitas dapat mempererat hubungan antara masyarakat dan institusi kepolisian secara positif dan inspiratif

 

Share:

0 comments:

Post a Comment

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

DINAS PENDIKAN BANTEN SELAMAT HARI PENDIDIKAN NASIONAL

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

Ucapan Selamat Pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

IBU KOTA NUSANTARA

IBU KOTA NUSANTARA

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

BERGERAK DAN BERGERAK

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support