Monday, 19 January 2026

Mahasiswa Kedokteran UI Turun ke Desa, Periksa Kesehatan dan Cegah Stunting Sejak Dini di Mancak

 


KAB SERANG KONTAK BANTEN Kepedulian terhadap kesehatan ibu dan anak ditunjukkan mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) yang tergabung dalam Asian Medical Students’ Association–Universitas Indonesia (AMSA-UI). Mereka menggelar kegiatan Community Service 2026: Generasi Zero Stunting di Desa Cikedung, Kecamatan Mancak, Kabupaten Serang, Sabtu 17 Januari 2026.

Dalam kegiatan tersebut, AMSA-UI memberikan pemeriksaan antropometri dan pengobatan massal gratis bagi anak-anak serta orang tua. Program ini bertujuan meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya pemenuhan gizi dan pemantauan tumbuh kembang anak sebagai langkah preventif menekan angka stunting sejak dini. Lebih dari 50 warga Desa Cikedung tampak antusias mengikuti rangkaian kegiatan.

Kegiatan diawali dengan seminar kesehatan bertema Kesehatan Gizi pada Anak yang disampaikan oleh dr. Anisa Ayu Maharani, MRes. Dalam sesi ini, para orang tua mendapatkan edukasi mengenai gizi seimbang, pola makan sehat, serta peran keluarga dalam mendukung pertumbuhan dan perkembangan anak.

Usai seminar, mahasiswa AMSA-UI melakukan pemeriksaan antropometri pada anak-anak, meliputi pengukuran tinggi badan, berat badan, dan lingkar kepala. Pemeriksaan ini bertujuan memantau status gizi anak sekaligus mendeteksi potensi gangguan pertumbuhan sejak dini. Selain itu, layanan pemeriksaan kesehatan dan pengobatan massal gratis juga diberikan kepada para orang tua sebagai upaya promotif dan preventif.

Seluruh rangkaian pelayanan medis dilakukan di bawah supervisi tenaga profesional, yakni dr. Aisha Safa P. Calista, MRes., guna memastikan layanan kesehatan berjalan aman dan sesuai standar.

Sebagai bentuk dukungan nyata dalam pencegahan stunting, panitia juga menyalurkan paket sembako, susu pertumbuhan, serta vitamin untuk anak-anak. Bantuan tersebut diharapkan dapat membantu pemenuhan kebutuhan gizi keluarga serta mendorong penerapan pola hidup sehat di lingkungan Desa Cikedung.

Tiga ketua pelaksana kegiatan, yakni Aurelia Natalie Theno, Bryan Anderson Jeo, dan Leona Rossanairah, menyampaikan apresiasi atas sambutan hangat dan partisipasi aktif warga.

“Kami sangat bersyukur atas antusiasme warga Desa Cikedung. Harapan kami, kegiatan ini dapat memberikan manfaat nyata bagi anak-anak dan orang tua, serta menjadi langkah awal pencegahan stunting di desa ini,” ujar Aurelia Natalie Theno dalam siaran pers, Selasa (20/1/2025).

Melalui Community Service 2026: Generasi Zero Stunting, AMSA-UI menegaskan komitmennya untuk terus hadir di tengah masyarakat, tidak hanya sebagai calon tenaga medis, tetapi juga sebagai agen perubahan dalam meningkatkan derajat kesehatan masyarakat.

Share:

0 comments:

Post a Comment

Pimpinan Anggota Beserta Sekretariat DPRD Kabupaten Serang

Pimpinan Anggota Beserta Sekretariat DPRD Kabupaten Serang

HARI ANTI KORUPSI MEMBUAT MASYARAKAT MISKIN

HARI ANTI KORUPSI MEMBUAT MASYARAKAT MISKIN

Selamat Hari Pahlawan Biro Umum Provinsi Banten

Selamat Hari Pahlawan Biro Umum Provinsi Banten

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI BANTEN

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI BANTEN

Energi Untuk Masa Depan Bangsa

Energi Untuk Masa Depan Bangsa

SELAMAT HARI JADI KOTA TANGSEL

SELAMAT HARI JADI KOTA  TANGSEL

KEMENTRIAN DALAM NEGERI RI

KEMENTRIAN DALAM NEGERI RI

DPRD KAB TANGERANG HUT TANGERANG

DPRD KAB TANGERANG HUT TANGERANG

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

BERBUAT BAIKLAH SESUNGUHNYA UNTUK DIRI KITA

Silakan Klik Kerja sama Publikasi

MOTO KAMI


Cermat Cerdas Tepat Dalam Informasi Menjadi Media Inpendent Berita Tanpa Intervensi

Unsur Pimpinan DPR RI 2024 2029

PT KONTAK MEDIA PERSADA GROUP KLIK

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Aku Tahu Apa Yang Kau Suka ?

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

BUMN PEDULI BANGSA

BUMN PEDULI BANGSA

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

SELAMAT ULANG TAHUN KAB TANGERANG

SELAMAT ULANG TAHUN KAB TANGERANG

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

INFO CPNS DAN PPPK 2025 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

BERGERAK DAN BERGERAK

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support