Thursday 11 May 2023

Surya Paloh Dijadwalkan Bertemu Petinggi PKS pada Jumat Pekan Ini

 


JAKARTA ( KONTAK BANTEN)   Ketua DPP Partai NasDem Sugeng Suparwoto mengatakan Ketua Umum Surya Paloh  dijadwalkan bertemu dengan Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu serta Ketua Majelis Syura Salim Segaf pada Jumat, 12 Mei 2023 mendatang. Rencananya, persamuhan ini digelar di Grand Hyatt, Jakarta Pusat.“Besok Jumat makan siang bareng PKS  sama Pak Surya. Sama Pak Syaikhu dan mudah-mudahan juga dengan Pak Salim. Pukul 4 sore,” kata Sugeng Tower, Selasa, 9 Mei 2023.Partai NasDem bermitra dengan PKS dan Partai Demokrat dalam Koalisi Perubahan untuk Persatuan. Mereka sudah satu suara menjagokan Anies Bawesdan sebagai calon presiden 2024.

Sugeng menjelaskan, kultur dalam tim kecil koalisi alias tim 8 memang saling memberikan laporan satu sama lain. “Semuanya saling ngecek, bagaimana tim kecil, saling report. Kan penting saling melaporkan,” kata dia. Sehingga, Sugeng menyebut Koalisi Perubahan tetap solid di tengah godaan dari parpol lain.

Godaan dari PKB

Cak Imin menjelaskan, sedari awal partainya punya keinginan mengembangkan koalisi. Ia mengaku salah satu agenda kunjungannya ke AHY adalah memengaruhi partai berlambang bintang mercy itu agar masuk ke Koalisi Kebangsaan. Rencananya, koalisi besar diisi oleh 5 parpol pendukung pemerintahan Joko Widodo-Ma’ruf Amin itu.

“Memang salah satu agenda saya adalah upaya memengaruhi partai-partai, termasuk memengaruhi Mas AHY. Tapi setelah ketemu, ternyata imannya kuat. Karena imannya kuat, saya harus hati-hati ngomongnya,” kata Cak Imin di Cikeas, Jawa Barat, Rabu, 3 Mei 2023.

Wakil Ketua Majelis Syura PKS Sohibul Iman menyebut tiga parpol anggota koalisinya tetap memegang iman yang kuat dalam menghadapi godaan partai politik lainnya. Sebab, ketiga partai terbuka satu sama lain.

“Kita semua masih kuat imannya ya, dalam koalisi ini. Kenapa? Karena kami semuanya terbuka. Sebelum pertemuan, selalu kami sampaikan ke yang lainnya,” kata Sohibul di Sekretariat Perubahan, Jakarta Selatan, Jumat, 5 Mei 2023.

Sohibul menegaskan Koalisi Perubahan tetap solid dan guyub hingga saat ini. Ia menampik jika komunikasi yang dilakukan parpol anggota koalisi dengan parpol lainnya merupakan bentuk pengkhianatan.

Sebaliknya, Sohibul menyebut komunikasi parpol Koalisi Perubahan dengan parpol lain merupakan bentuk kedewasaan dalam berpolitik. Menurut dia, koalisi boleh berbeda, namun persahabatan hendaknya tetap bisa dirajut.

“Saya kira ini harus jadi catatan ya agar bisa memahami ini secara dewasa. Sehingga tidak emosional melihat pertemuan-pertemuan seperti itu,” kata Sohibul.

 

 

Share:

0 comments:

Post a Comment

UCAPAN IDUL FITRI 1445 H

UCAPAN IDUL FITRI 1445 H

DPRD BENGKULU

DPRD BENGKULU

Sekretariat DPRD Kota Cilegon

Sekretariat DPRD Kota Cilegon

PERKIM KOTA CILEGON

PERKIM KOTA CILEGON

SEKRETARIAT DPRD KOTA CILEGON

SEKRETARIAT DPRD KOTA CILEGON

Sekretariat DPRD Tangerang

Sekretariat DPRD Tangerang

DPRD KOTA SERANG

DPRD KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

segenap Crew Mohon Maaf Lahir Dan Batin

segenap Crew Mohon Maaf Lahir Dan Batin

BAPENDA PROVINSI BANTEN

BAPENDA PROVINSI BANTEN

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

DPRD SIDOARJO IDUL FITRI 1445 H

DPRD SIDOARJO IDUL FITRI 1445 H

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

PERTAMINA 2024

PERTAMINA 2024

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

SELAMAT HUT KORPRI 2023

SELAMAT HUT KORPRI 2023

KONTAK MEDIA GROUP

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BAPENDA PROVINSI BANTEN HARI PERS 2024

PEMERINTAH BANYUWANGI

PEMERINTAH BANYUWANGI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

INFO CPNS DAN PPPK 2023 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

RESOLUSI TAHUN 2024

RESOLUSI TAHUN 2024

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

PEMERINTAH SUBANG JABAR

PEMERINTAH SUBANG JABAR

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TENGAH

PEMERINTAH JAWA TENGAH

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support