Wednesday 24 May 2023

Tips Lengkap, Tetap Sehat dan Bugar Selama Ibadah Haji di Tanah Suci

 


 JAKARTA ( KONTAK BANTEN)  Haji merupakan salah satu rukun Islam yang kelima dan hukumnya wajib dilakukan sekali seumur hidup bagi setiap orang muslim yang sanggup.

Setelah sekali melakukan ibadah haji, seterusnya hukumnya menjadi sunnah. Rangkaian pelaksanaan ibadah haji yang panjang mengharuskan peserta haji untuk tetap sehat.

Agar tubuh tetap dalam kondisi yang bugar dan sehat, maka para jemaah haji wajib mempersiapkan beberapa hal sebelum berangkat ke Tanah Suci untuk melakukan ibadah.

Sebelum melaksanakan ibadah haji, seorang muslim harus menngetahui hal-hal yang berhubungan dengan ibadah haji seperti syarat, rukun, wajib, sunnah, dan larangan-larangan ketika melaksanakan ibadah haji.

Dikutip dari Kementerian Agama, haji adalah mengunjungi atau menziarahi Baitullah (Kakbah) dengan niat beribadah kepada Allah SWT dalam waktu yang telah ditentukan dan cara-cara yang sesuai dengan syariat.

Syarat haji ada 5 yaitu:

  • Islam
  • Baligh
  • Aqil / berakal
  • Merdeka
  • Isti,tah (mampu)              

    Berikut adalah beberapa hal yang boleh dan tidak boleh dilakukan oleh jemaah haji agar ibadahnya berjalan lancar dan terhindar dari masalah yang tidak diinginkan selama di Tanah Suci. Berikut tips dan hal-hal yang boleh dan tidak boleh dilakukan:

    Foto kartu kamar dan ingat nama hotel. Biasanya jemaah haji yang sudah masuk dalam kategori lansia sulit mengingat sesuatu. Untuk menghindarinya jemaah haji harus mengambil foto kamar, jika perlu foto juga depan hotel.

    1. Jangan Sendirian

    Untuk mengurangi risiko terjadinya hal yang tidak diinginkan, Kemenag menyarankan para jemaah haji untuk tidak sendirian ketika hendak pergi ke suatu tempat.

    2. Jangan Mengambil Barang Orang Lain

    Bila menemukan sesuatu, jangan pernah diambil walaupun memiliki niat baik untuk mengembalikannya, biarkan saja di tempatnya. Selain itu banyak CCTV yang terpasang di Arab Saudi.

    3. Jangan Merokok & Mengibarkan Spanduk

    Pihak kemenang menghimbau kepada para jemaah haji Indonesia agar tidak merokok di sembarang tempat. Selain itu dilarang mengibarkan spanduk di sembarang tempat.

    Tips Sehat Untuk Jemaah Haji

    Untuk menjaga kondisi tubuh tetap prima, jemaah haji dianjurkan untuk membawa payung untuk menghindari sengatan panas saat ibadah. 

    Selain itu hindari kegiatan di luar rangkaian ibadah haji, lebih baik waktu senggang dipakai untuk beristirahat. Jangan lupa untuk rajin minum air putih.

    Selain tips di atas ada beberapa tips lain yang sangat penting untuk dilakukan, diantaranya adalah sebagai berikut.

  • Persiapkan kondisi fisik

Sebelum berangkat, pastikan Anda menjaga kondisi fisik dengan mengikuti pola makan sehat, berolahraga secara teratur, dan mendapatkan istirahat yang cukup. Kekuatan fisik yang baik akan membantu Anda menghadapi tantangan fisik yang mungkin timbul selama perjalanan.

  • Latihan fisik

Lakukan latihan fisik yang sesuai dengan aktivitas-aktivitas yang akan Anda lakukan selama ibadah haji, seperti berjalan jarak jauh atau mendaki bukit. Melakukan latihan fisik ini sebelum berangkat akan membantu tubuh Anda beradaptasi lebih baik saat melaksanakan ibadah haji.

  • Perhatikan pola makan

Selama ibadah haji, pastikan Anda mengonsumsi makanan yang seimbang dan bergizi. Hindari makanan yang berat dan sulit dicerna, karena dapat membuat Anda merasa lelah. Pilihlah makanan yang mengandung karbohidrat kompleks, protein, dan serat untuk memberikan energi yang tahan lama.

  • Lindungi diri dari penyakit

Selama berada di tempat-tempat yang padat dan berdekatan dengan banyak orang, risiko penyebaran penyakit dapat meningkat. Pastikan Anda selalu mencuci tangan dengan sabun atau hand sanitizer, menghindari kontak langsung dengan orang yang sakit, dan mengikuti imbauan kesehatan yang diberikan oleh otoritas setempat.

  • Tetap tenang dan pikiran positif

Ibadah haji adalah pengalaman yang penuh dengan tantangan fisik dan emosional. Tetaplah tenang, sabar, dan fokus pada tujuan ibadah Anda. Berdoa dan bermeditasi juga dapat membantu menjaga ketenangan pikiran dan memberikan energi positif.

Selain itu, penting untuk berkonsultasi dengan dokter sebelum berangkat ke ibadah haji, terutama jika Anda memiliki kondisi kesehatan yang perlu diperhatikan. Dokter dapat memberikan saran yang lebih spesifik sesuai dengan kondisi kesehatan Anda.

  • Persiapkan kondisi fisik

Sebelum berangkat, pastikan Anda menjaga kondisi fisik dengan mengikuti pola makan sehat, berolahraga secara teratur, dan mendapatkan istirahat yang cukup. Kekuatan fisik yang baik akan membantu Anda menghadapi tantangan fisik yang mungkin timbul selama perjalanan.

  • Latihan fisik

Lakukan latihan fisik yang sesuai dengan aktivitas-aktivitas yang akan Anda lakukan selama ibadah haji, seperti berjalan jarak jauh atau mendaki bukit. Melakukan latihan fisik ini sebelum berangkat akan membantu tubuh Anda beradaptasi lebih baik saat melaksanakan ibadah haji.

Nah, itulah beberapa hal yang wajib diperhatikan oleh para calon atau jemaah haji saat melaksanakan rangkaian ibadah haji di Tanah Suci agar terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan.

Selamat beribadah dan semoga menjadi haji yang mabrur.

Share:

0 comments:

Post a Comment

UCAPAN IDUL FITRI 1445 H

UCAPAN IDUL FITRI 1445 H

DPRD BENGKULU

DPRD BENGKULU

Sekretariat DPRD Kota Cilegon

Sekretariat DPRD Kota Cilegon

PERKIM KOTA CILEGON

PERKIM KOTA CILEGON

SEKRETARIAT DPRD KOTA CILEGON

SEKRETARIAT DPRD KOTA CILEGON

Sekretariat DPRD Tangerang

Sekretariat DPRD Tangerang

DPRD KOTA SERANG

DPRD KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

DINAS PEMDIDIKAN KOTA SERANG

segenap Crew Mohon Maaf Lahir Dan Batin

segenap Crew Mohon Maaf Lahir Dan Batin

BAPENDA PROVINSI BANTEN

BAPENDA PROVINSI BANTEN

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

DPRD SIDOARJO IDUL FITRI 1445 H

DPRD SIDOARJO IDUL FITRI 1445 H

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Dinas Pendidikan Kota Serang ISRA MIRAJ 1445 h

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Jadilah Perbedaan Menjadi Kekuatan

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

Hidup Untuk Saling Melindungi Bukan Saling Melukai

PERTAMINA 2024

PERTAMINA 2024

Penawaran Kerja Sama

TV KONTAK BANTEN

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

KEMENTRIAN SEKRETARIS NEGARA

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

Hari Amal Bhakti ke 78 Bakti Untuk Negeri

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI

FORUM UNIVERSITAS TRISAKTI
Media yang kuat butuh rakyat yang terlibat, mengelola kebebasan dengan bertanggung jawab._ Najwa Shihab

SILAKAN PASANG IKLAN KLIK

SELAMAT HUT KORPRI 2023

SELAMAT HUT KORPRI 2023

KONTAK MEDIA GROUP

KONTAK MEDIA GROUP

BACA BERITA BIKIN PAS DI HATI YA DI SINI !!

BAPENDA PROVINSI BANTEN HARI PERS 2024

PEMERINTAH BANYUWANGI

PEMERINTAH BANYUWANGI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

TALK SHOW MENCARI PEMIMPIN SEJATI

INFO CPNS DAN PPPK 2023 KLIK

PESAN MAKANAN ENGAK RIBET

MOTO KAMI


BERBUAT BAIK TERHADAP SESAMA SESUNGGUHNYA UNTUK KEBAIKAN DIRI KITA

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

HARI KETERBUKAAN INFORMASI 2023

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM

RESOLUSI TAHUN 2024

RESOLUSI TAHUN 2024

INFO DEWAN PERWAKILAN RAKYAT (DPR) RI

KEMENTRIAN BUMN

KEMENTRIAN BUMN

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

SELAMAT HARI ADIYAKSA KE 62

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

Jadikan Kritik Masyarakat Sebagai INTROPEKSI

ENERGI KOLOBORASI

ENERGI KOLOBORASI

Bergerak TAK TERBATAS

Bergerak TAK TERBATAS

PEMERINTAH SUBANG JABAR

PEMERINTAH SUBANG JABAR

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

KELUARGA BESAR KEJAKSAAN RI

SENYUM ADALAH IBADAH

SENYUM ADALAH IBADAH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

PEMERINTAH BIRIEUN ACEH

SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES

Bergerak Tumbuh Bersama

Bergerak Tumbuh Bersama

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

Berbuat Baiklah Karena Senyum Pun Ibadah

SELALU BERBUAT UNTUK BANGSA

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

AWAS BAHAYA LATEN KORUPSI

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Kata Motifasi Koran Kontak Banten

Mau Kirim Tulisan Artikel Klik aja

MOTO KAMI


Sekecil APAPUN Yang Anda Perbuat Akan Menjadikan Cermin Kami untuk Maju

BARCODE INFO KERJA KLIK

Silakan Pesan Buku Catatan Kehidupan Ali

Berita Populer

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TIMUR

PEMERINTAH JAWA TENGAH

PEMERINTAH JAWA TENGAH

INFO KPK

INFO KEJAKSAAN RI

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

Bergerak Kita Bangkit untuk Indonesia

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

BERIKAN SENYUM UNTUK MU INDONESIA

HUT RI KE 78 2023

HUT RI KE 78 2023

BANGKIT LEBIH KUAT

BANGKIT LEBIH KUAT

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

AYO SELAMATKAN BUMI KITA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

PRAJA MUDA JIWA MUDA

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

Hati Nurani Tidak Ada Dalam Buku Tapi Ada di Hati

PEMERINTAH TANGERANG

PEMERINTAH TANGERANG

SELAMAT HUT BAWASLU REPUBLIK INDONESIA

BERGERAK DAN BERGERAK

Portal Kementrian Kemlu Indonesia

Seputar Parlemen

INFO KPK JAKARTA

INFO ICW NASIONAL KLIK

Salam Damai Untuk Indonesia

Layanan Kota Tangerang Selatan BPHTB

Kementrian

Susunan Redaksi

Kementrian PU

Support